Chelsea sendiri akan mengangkat piala pada akhir pekan ini di Stamford Bridge usai mereka menghadapi Sunderland. Besoknya, The Blues akan menggelar konvoi perayaan juara.
Setelah itu, penggawa The Blues akan menjalani tru pramusim singkat ke Bangkok dan Sydney. Sebelum akhirnya mereka mendapatkan istirahat.
Ditanya apa yang akan Mourinho katakan kepada para pemain usai laga akhir pekan ini, Mourinho mengatakan: 'Saya bosan dengan anda, menghilanglah dan kembali setelah satu bulan."
"Mereka lelah dengan saya, tentu. Tapi kita harus pergi ke Thailand dan Australia," tandasnya.
Sebagai informasi, Chelsea akan menjalani tur ke Thailand untuk menghadapi Thailand All Stars pada 30 Mei, kemudia pada 2 Juni mereka akan terbang ke Australia untuk menghadapi Sydney FC.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kemenangan Chelsea di Hari Penyerahan Trofi
Galeri 24 Mei 2015, 23:31 -
Hasil Chelsea vs Sunderland: Skor 3-1
Liga Inggris 24 Mei 2015, 22:56
-
Drogba Jadi Kapten Chelsea di Laga Terakhir
Liga Inggris 24 Mei 2015, 20:56
-
Drogba Konfirmasi Akan Tinggalkan Chelsea
Liga Inggris 24 Mei 2015, 19:39
-
Bos Sunderland Bertekad Kalahkan Chelsea
Liga Inggris 24 Mei 2015, 18:51
LATEST UPDATE
-
Kabar Baik untuk Interisti! Hasil Tes Denzel Dumfries Jelang Derby Milan Diumumkan
Liga Italia 18 November 2025, 08:37
-
Solusi Panik? AC Milan Pertimbangkan Pulangkan Thiago Silva di Usia 41 Tahun!
Liga Italia 18 November 2025, 08:15
-
Lingkaran Setan Timnas Italia: Mengapa Azzurri Gagal di Kualifikasi Piala Dunia (Lagi)?
Piala Dunia 18 November 2025, 08:05
-
Sah! Erick Thohir Kini Kuasai 100% Saham Oxford United
Liga Inggris 18 November 2025, 07:38
-
Prediksi Spanyol vs Turki 19 November 2025
Piala Dunia 18 November 2025, 06:45
-
Prediksi Brasil vs Tunisia 19 November 2025
Amerika Latin 18 November 2025, 06:30
-
BRI Super League: Persib Bandung Kehilangan Adam Alis karena Cedera Kaki
Bola Indonesia 18 November 2025, 04:37
-
Derby della Madonnina: Mentalitas dan Kualitas Modric, Faktor Pembeda bagi AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 00:02
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55

























KOMENTAR