Bola.net - - Manajer Jose Mourinho akhirnya mengizinkan dua pemainnya, Memphis Depay dan Morgan Schneiderlin untuk meninggalkan Manchester United di jendela transfer Januari ini.
Sebelumnya Depay dan Schneiderlin memang gencar digosipkan akan hengkang dari Old Trafford karena tak masuk rencana skuat Mou musim ini. Beberapa klub pun dikabarkan tertarik menggunakan servis keduanya.
Mourinho menyatakan kedua pemain tersebut hanya akan meninggalkan United dengan status permanen dan hanya jika ada tawaran yang tepat.
"Situasi keduanya sama persis. Mereka berdua. Saya akan mempersilakan mereka pergi jika ada tawaran yang tepat masuk," ujar Mourinho seperti dikutip Sky Sports.
"Hingga saat ini, tidak. Apakah ini situasi yang bagus? Tidak. Mengapa tidak? Karena saya tidak berpikir mereka sebagai pilihan untuk saat ini," lanjutnya.
Karena situasi ini, Mou pun tak memasukkan Depay dan Schneiderlin dalam skuat untuk laga Piala FA kontra Reading akhir pekan ini.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Rooney Samai Rekor Sir Bobby, Ini Komentar Mourinho
Liga Inggris 7 Januari 2017, 23:45
-
Samai Rekor Sir Bobby, Rooney: Kehormatan dan Kebanggaan
Liga Inggris 7 Januari 2017, 23:14
-
Dibantai MU, Jaap Stam: Kami Manusia dan Ini Pelajaran
Liga Inggris 7 Januari 2017, 22:45
-
Mourinho Usai Bantai Reading: Saya Bahagia
Liga Inggris 7 Januari 2017, 22:24
-
Liga Inggris 7 Januari 2017, 22:21

LATEST UPDATE
-
Juventus cuma Punya 1 Gelandang Top: Analisis, Masalah Struktural, Agenda Transfer
Liga Italia 17 November 2025, 23:14
-
Juventus Butuh Regista: Tuntutan Spalletti yang Tak Bisa Ditawar
Liga Italia 17 November 2025, 23:03
-
Mesin Gol Belum Berkarat: Lewandowski Bukan Cadangan, Barcelona Masih Membutuhkannya!
Liga Spanyol 17 November 2025, 22:46
-
Real Madrid Siap Ambil Risiko? Xabi Alonso Pertimbangkan Transfer Striker West Ham
Liga Spanyol 17 November 2025, 21:07
-
Prediksi Timnas Indonesia U-22 vs Mali 18 November 2025
Tim Nasional 17 November 2025, 17:54
-
Pertahanan Solid Persib Bandung Jadi Kunci Sukses di BRI Super League dan Pentas Asia
Bola Indonesia 17 November 2025, 17:48
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55


























KOMENTAR