Sebelumnya Chelsea adalah tim yang banyak disebut membeli gelar juara karena melakukan banyak pembelian besar. Hal ini nampak jelas setelah Chelsea dibeli oleh Roman Abramovic. Mourinho tidak membantahnya.
"Pada awal kedatangan Roman Abramovic ke Chelsea, kami adalah tim yang membeli gelar juara. Sekarang tim-tim lain yang mencoba untuk membeli gelar. Semuanya, mereka semua mencoba membeli gelar," terang Mourinho kepada Sky Sports.
Mourinho menambahkan bahwa Chelsea harus siap dengan semua tantangan itu. Ia akan membuat Chelsea menjadi semakin kuat untuk menghadapi bertambahnya kekuatan para lawan.
"Sekarang semua ada di tangan kami sendiri. Kami harus kuat untuk melawan mereka semua. Kami harus mencoba memenangkan Premier League lagi, meski tanpa investasi besar." [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Mourinho Pastikan Depak Salah Dari Chelsea
Liga Inggris 26 Juli 2015, 22:55
-
Falcao Senang Reuni Dengan Diego Costa
Liga Inggris 26 Juli 2015, 22:06
-
Terry: Kontrak Baru Mourinho Kabar Buruk Bagi Rival Chelsea
Liga Inggris 26 Juli 2015, 21:29
-
Mourinho: Pesaing Chelsea Coba Beli Gelar Juara
Liga Inggris 26 Juli 2015, 18:44
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Timnas Indonesia U-23 vs Mali U-23 di Indosiar - Friendly Match
Tim Nasional 18 November 2025, 18:01
-
Link Live Streaming La Liga 2025/26: Barcelona vs Athletic Bilbao, Tayang di Vidio
Liga Spanyol 18 November 2025, 17:51
-
Simak Jadwal La Liga 2025/26 Pekan ke-13, Tayang Eksklusif di Vidio
Liga Spanyol 18 November 2025, 17:41
-
Man United vs Arsenal: Duo EPL Berebut Wonderkid 18 Tahun Olympiakos yang Lagi Naik Daun
Liga Inggris 18 November 2025, 17:01
-
Nonton Live Streaming Timnas Indonesia U-23 vs Mali di Indosiar Malam Ini
Tim Nasional 18 November 2025, 17:01
-
Rekam Jejak Timur Kapadze di Timnas Uzbekistan: Berapa Kemenangan yang Mampu Diraih?
Tim Nasional 18 November 2025, 16:54
-
Dua Wajah Florian Wirtz: Tajam untuk Timnas Jerman, Meredup di Liverpool
Liga Inggris 18 November 2025, 16:39
-
Disebut Sudah Habis, Bintang MU Ini Justru Jadi Pemain yang Krusial untuk Timnas Brasil
Liga Inggris 18 November 2025, 16:08
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55

























KOMENTAR