Mourinho berhasil mendatangkan pemain internasional Pantai Gading Eric Bailly, striker superstar Swedia Zlatan Ibrahimovic dan kapten Armenia Henrikh Mkhitaryan ke Old Trafford. Ia juga yakin jika 'gelandang yang sangat bagus' akan datang sebelum kompetisi Premier League bergulir.
"Saya pikir transfer kami sudah bagus. Kami sudah membuat keputusan. Kami memutuskan untuk membawa empat pemain, bukan 10. Kami memutuskan untuk mendatangkan pemain dengan level Manchester United. Kami memutuskan untuk membawa empat pemain yang kami pikir bisa meningkatkan skuat dan bukan menjadi satu pemain saja. Ini adalah profil dari transfer kami," kata Mourinho di situs resmi klub
"Kami mendapat bek tengah muda yang membutuhkan waktu untuk menjadi salah satu pemain top, tapi dia memiliki potensi top dan kami sangat percaya dengan dirinya. Kami membawa Micki sini, pemain dengan kualitas yang sudah kami ketahui. Kami punya striker yang super dan kami akan mendapatkan gelandang yang sangat bagus. Jadi saya senang dengan keseimbangan skuat saya, saya senang dengan semua usaha klub dan terus mendukung kami."
United sendiri akan menghadapi Leicester City dalam ajang Community Shield di Wembley pada akhir pekan ini.[initial]
Baca Juga:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Mourinho Temukan Lampard dan Scholes Pada Diri Paul Pogba
Liga Inggris 7 Agustus 2016, 23:46
-
Juventus Tetap Tangguh tanpa Pogba
Liga Italia 7 Agustus 2016, 23:23
-
Ternyata Ibrahimovic Bukan Pemain Arogan
Liga Inggris 7 Agustus 2016, 23:05
-
Resmi: Juve Beri Pogba Lampu Hijau Untuk Tes Medis di MU
Liga Inggris 7 Agustus 2016, 21:05
-
Mourinho Tantang MU Juara Premier League
Liga Inggris 7 Agustus 2016, 19:38
LATEST UPDATE
-
Man United Cari Manajer Baru, Nama Eddie Howe Terus Disebut-sebut
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:58
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 19:39
-
Melihat Arsenal Frustrasi Ditahan Liverpool, Bukti Alotnya Perburuan Gelar!
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:31
-
Viktor Gyokeres Justru Jadi Tanda Tanya di Lini Depan Arsenal
Liga Inggris 9 Januari 2026, 18:57
-
2 Hal yang Bikin Milan Kehilangan Poin Lawan Genoa: Blunder dan Kurang Sabar
Liga Italia 9 Januari 2026, 18:15
-
FIFA Gandeng TikTok, Konten Live Piala Dunia 2026 Hadir dan Bisa Diakses Langsung
Piala Dunia 9 Januari 2026, 17:58
-
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 9 Januari 2026, 17:55
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
























KOMENTAR