Seperti diketahui, Cole dalam empat laga terakhir harus puas melihat posisinya sebagai bek kiri ditempati Cesar Azpilicueta. Meski menjadi cadangan, sikap yang ditunjukkan Cole ternyata mendapat atensi dari Mourinho.
Dikatakan Mourinho, apa yang ditunjukkan Cole dengan sikapnya sungguh fenomenal. Karena itu, Mourinho mengungkapkan bahwa Cole akan kembali menempati posisinya di tiga laga selanjutnya. Di mana, The Blues menghadapi Southampton, Sunderland dan Stoke City dalam waktu tujuh hari.
"Ashley Cole akan memiliki kesempatan untuk bermain dan menunjukkan bahwa dia baik-baik saja. Dalam beberapa waktu terakhir dia memiliki periode yang sulit dan di saat yang bersamaan Cesar Azpilicueta bermain fantastis," ujar Mourinho.
"Sikapnya selalu fenomenal. Dia memiliki sikap yang sama seperti yang dia tunjukkan saat pertama kali berlatih dengan saya," tandasnya. (sm/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Mourinho Puji Sikap Ashley Cole
Liga Inggris 29 November 2013, 23:29
-
Schwarzer: Mourinho Tak Lagi Tersenyum
Liga Inggris 29 November 2013, 23:22
-
Mourinho: Lukaku Terlalu Banyak Omong
Liga Inggris 29 November 2013, 22:36
-
Chelsea Ditinggal Eto'o Dua Pekan
Liga Inggris 29 November 2013, 22:08
-
5 Pemain Yang Patut Dinanti Aksinya di Pekan 13 Premier League
Editorial 29 November 2013, 21:43
LATEST UPDATE
-
Transfer Panas! Chelsea Siap Jual Palmer, Man United Siap Beli Dengan Dana Jumbo!
Liga Inggris 11 Januari 2026, 09:59
-
Manchester United Ketar-Ketir Ditinggal Pergi Bruno Fernandes
Liga Inggris 11 Januari 2026, 09:33
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 11 Januari 2026, 09:21
-
5 Pemain Kunci Barcelona untuk Kalahkan Real Madrid di Final Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 11 Januari 2026, 08:00
-
Jadwal Semifinal Piala Afrika 2025: Senegal vs Mesir, Nigeria vs Maroko
Bola Dunia Lainnya 11 Januari 2026, 07:00
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52





















KOMENTAR