Penampilan buruk Rooney akhir-akhir ini memang menjadi sorotan. Di Inggris, ia mulai kehilangan tempat demikian juga di MU.
Dalam tiga laga terakhir di MU, sang kapten selalu memulai pertandingan dari bangku cadangan. Mungkin saja, ia juga sebagai pemain cadangan ketika menghadapi Liverpool tengah pekan ini.
Mourinho tak pernah meragukan masa depan Rooney di MU. Pelatih asal Portugal tersebut mengungkapkan, Rooney masih mendapat dukungan di MU.
"Wayne tidak dicemooh oleh fans Man United di laga terakhir ketika ia melakukan pemanasan. Saya rasa publik Old Trafford ada di belakangnya dan memberikan dukungan padanya sebelum ia bermain lawan Stoke," ujar Mourinho.
"Jadi saya kira di Man United, ia merasa di rumah sendiri. Di Man United, ia mendapatkan penghormatan yang pantas ia dapatkan, tidak di Anfield tentunya, tapi ia tahu di sini ia dihormati," pungkasnya. [initial]
Baca Juga:
- Wenger Berharap Ozil Terus Cetak Gol Musim Ini
- Wenger: Walcott Bukan Hanya Sekedar Bangkit
- Guardiola Berharap Bisa Mainkan Kompany Lawan Barca
- Mourinho Ragukan Kemampuan Wasit Mancunian di Bigmatch Liverpool vs MU
- Berkaca Pada Barca, Guardiola Ngotot Tak Ubah Gaya Main Man City
- Guardiola: Mungkin Ada Krisis Mentalitas di Man City
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
MU Resmi Perpanjang Kontrak Kiper Cadangannya
Liga Inggris 16 Oktober 2016, 23:59
-
Alonso: Ini Laga Penting Bagi Liverpool dan MU
Liga Inggris 16 Oktober 2016, 23:47
-
Sadio Mane Merasa Benar Tolak MU dan Gabung Liverpool
Liga Inggris 16 Oktober 2016, 22:45
-
Klopp Akan Hindari Permainan Fisik Pemain MU
Liga Inggris 16 Oktober 2016, 22:03
-
Griezmann Akan Singkirkan Rooney dari MU?
Liga Inggris 16 Oktober 2016, 19:43
LATEST UPDATE
-
Prediksi BRI Super League: Madura United vs PSIM Yogyakarta 10 Januari 2026
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 14:06
-
Prediksi BRI Super League: Persebaya vs Malut United 10 Januari 2026
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 14:00
-
Jadwal Lengkap Manchester United 2025/2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 13:46
-
Jadwal Lengkap La Liga 2025/2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 13:41
-
Jadwal Lengkap Serie A 2025/2026
Liga Italia 9 Januari 2026, 13:33
-
Daftar Tanggal Launching 11 Tim Formula 1 Jelang Musim 2026
Otomotif 9 Januari 2026, 13:15
-
Federico Valverde Anggap Real Madrid Beruntung Menang atas Atletico
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 12:53
-
Aryna Sabalenka Kritik Keras WTA: Jadwal Gila, Aturan Kaku, dan Risiko Cedera
Tenis 9 Januari 2026, 11:43
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
























KOMENTAR