Sky memang sempat mengecam Costa atas tindakannya yang menginjak kaki Emre Can dalam laga kontra Liverpool. Sky menulis 'Diego Costa Crimes' dalam berita serta siaran televisi mereka kala itu.
"Setelah pertandingan melawan Liverpool selesai, saya menuju ruang ganti dan yang saya lihat di layar adalah tulisan non-stop 'Diego Costa Crimes'. Sekarang saya ingin tahu, bagaimana kalian, Sky Sports, menjelaskan tindakan pemain Burnley. Bahasa Inggris saya tidak cukup bagus untuk menemukan kata yang tepat," sergah Mourinho.

Mou menyebut 'kejahatan' Costa itu tak ada apa-apanya dibanding tindakan Ashley Barnes. Mourinho juga mempermasalahkan sikap Sky Sports yang tidak pernah meminta maaf kepada Chelsea.

"Ketika kalian menyebut tindakan menginjak adalah kejahatan, maka bagaimana kalian menyebut tindakan pemain Burnley ini. Tentunya minimal itu juga tekel kriminal? Kalian juga tidak pernah meminta maaf kepada Chelsea, Diego atau saya. Sebagai sebuah institusi, kalian tidak pernah meminta maaf." [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Scholes: Chelsea Masih Jauh Dari Sebutan Tim Hebat
Liga Inggris 22 Februari 2015, 23:33
-
Mourinho Sebut Diego Costa Korban Kriminalisasi Sky Sports
Liga Inggris 22 Februari 2015, 22:30
-
Mourinho Jelaskan Alasan Lepas Lampard
Liga Inggris 22 Februari 2015, 22:05
-
Courtois Sesalkan Kartu Merah Matic
Liga Inggris 22 Februari 2015, 20:43
-
Ditekel Brutal, Mourinho Sebut Matic Beruntung Karirnya Tak Tamat
Liga Inggris 22 Februari 2015, 20:22
LATEST UPDATE
-
Prediksi Barcelona vs Real Madrid 12 Januari 2026
Liga Spanyol 11 Januari 2026, 02:00
-
Man of the Match Man City vs Exeter City: Antoine Semenyo
Liga Inggris 11 Januari 2026, 01:49
-
Head-to-Head Barcelona vs Real Madrid Jelang Final Piala Super Spanyol 2026
Liga Spanyol 11 Januari 2026, 00:10
-
Joan Garcia Siap Jalani Debut El Clasico Sebagai Kiper Terbaik Eropa
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 23:57
-
Prediksi Bayern vs Wolfsburg 11 Januari 2026
Bundesliga 10 Januari 2026, 23:56
-
Prediksi Man United vs Brighton 11 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 23:51
-
Rodrygo Goes Dipastikan Fit, Siap Guncang El Clasico Final Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 23:48
-
Prediksi Fiorentina vs Milan 11 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 23:47
-
Prediksi Portsmouth vs Arsenal 11 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 23:41
-
Hansi Flick Pastikan Lamine Yamal Siap Hadapi El Clasico
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 23:33
-
5 Pertanyaan yang Harus Dijawab Ole Gunnar Solskjaer dalam Wawancara Manajer Man Utd
Liga Inggris 10 Januari 2026, 23:00
-
Lavani Tunjukkan Dominasi, Kalahkan Garuda Jaya 3-0 di Laga Perdana Proliga 2026
Voli 10 Januari 2026, 22:47
-
Rekor Sempurna Hansi Flick di Final Jadi Ancaman Real Madrid
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 22:38
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52

























KOMENTAR