Bola.net - - Jose Mourinho mengatakan bahwa manajer yang meninggalkan klub dalam 'kondisi untuk gagal' jauh lebih parah dibanding manajer yang hanya menangani klub dalam waktu singkat.
Manajer Portugal belum pernah menangani sebuah tim selama empat musim beruntun, baik ketika menangani Porto, Benfica, Chelsea, Inter Milan, Real Madrid, hingga kini Manchester United.
Dan hal tersebut membuatnya banyak mendapat kritik, karena Mou dianggap tak peduli dengan pengembangan pemain muda dan hanya fokus pada target jangka pendek.
Namun sang manajer berkeras bahwa ketika ia pergi, maka klub yang ia tinggalkan berada dalam kondisi yang sudah siap untuk meraih lebih banyak sukses di masa mendatang.
The Special One seolah menohok Arsene Wenger, yang sebelumnya ia sebut sebagai manajer 'spesialis gagal'.
Jose Mourinho.
"Saya kira saya mempersiapkan klub. Ketika saya pergi, manajer baru akan mendapati klub top. Jika anda meninggalkan klub dan mereka menjadi lebih sukses tanpa anda, maka itu seperti rencana jangka panjang, bukan jangka pendek," tutur Mou di The Times.
"Contohnya, jangka pendek bisa saja seorang manajer yang bertahan di klub selama 20, 15, atau sepuluh tahun dan meninggalkan klub dalam kondisi siap untuk gagal. Mereka yang meninggalkan klub dalam kondisi itu, merekalah manajer jangka pendek."
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Allardyce Jagokan MU Juara Premier League Musim 2017-18
Liga Inggris 7 September 2017, 19:30
-
Mourinho Ingin Jadikan Jones Sebagai John Terry-nya MU
Liga Inggris 7 September 2017, 16:00
-
Bingung Mainkan Rashford, Bos Inggris Konsultasi ke Giggs
Liga Inggris 7 September 2017, 15:40
-
Chelsea Layak Dipuji Karena Jual Matic ke MU
Liga Inggris 7 September 2017, 15:25
-
Mourinho: Saya Butuh Satu Bursa Transfer Lagi
Liga Inggris 7 September 2017, 15:20
LATEST UPDATE
-
PSM vs Bali United: Tekad Pasukan Ramang Hentikan Tren Buruk
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 07:44
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Serie A 2025/2026
Liga Italia 9 Januari 2026, 07:41
-
Man of the Match Milan vs Genoa: Lorenzo Colombo
Liga Italia 9 Januari 2026, 07:11
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 07:05
-
Man of the Match Real Madrid vs Atletico Madrid: Federico Valverde
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 07:04
-
Rapor Pemain Liverpool: Performa Solid Bikin Arsenal Kehilangan Taji
Liga Inggris 9 Januari 2026, 06:07
-
Hasil Milan vs Genoa: Akhir Dramatis yang Menguntungkan Inter Milan
Liga Italia 9 Januari 2026, 06:00
-
Rapor Pemain Arsenal: Gyokeres Gagal Bersinar Saat The Gunners Ditahan Liverpool
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:50
-
Hasil Real Madrid vs Atletico Madrid: El Clasico di Final Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 05:44
-
Man of the Match Arsenal v Liverpool: Gabriel Magalhaes
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:30
-
Hasil Arsenal vs Liverpool: Saling Tekan, Gol Tak Kunjung Datang
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:04
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR