Bermain di Anfield, alih-alih meladeni permainan terbuka Liverpool, Mourinho justru memilih memperkuat pertahanan dan memukul balik lewat serangan balik dan memaksimalkan kesalahan tuan rumah. Hasilnya, The Blues menang dua gol lewat Demba Ba dan Willian.
Dan menurut Mourinho, hasil laga di Anfield tersebut telah menunjukkan bahwa tim terbaiklah yang telah meraih kemenangan, dan itu adalah Chelsea.
"Tim terbaik telah menang, menurut pendapat saya. Tim bermain gemilang. Semua pemain mengagumkan, tak ada kesalahan. Saya pikir itu adalah performa yang fantastis dari pemain saya," ujarnya.
"Saya tidak mencari kredit untuk pemain. Saya sangat senang dengan mereka, mereka tahu betapa senangnya saya dengan kinerja mereka dan itu adalah adalah yang mereka butuhkan dari saya," tegasnya.
Dengan kemenangan tersebut, Chelsea kini hanya berselisih dua poin dari Liverpool dengan dua laga tersisa musim ini.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Schurrle Terkesan Dengan Mental Juara Mourinho
Liga Inggris 28 April 2014, 23:48
-
Rodgers: Liverpool Masih di Atas Chelsea
Liga Inggris 28 April 2014, 23:31
-
Mourinho Bantu Schurrle Semakin Berkembang
Liga Inggris 28 April 2014, 23:25
-
Hazard Senang Bisa Ungguli Lima Pemain Hebat
Liga Inggris 28 April 2014, 23:02
-
Hazard Senang Chelsea Jegal Liverpool
Liga Inggris 28 April 2014, 22:36
LATEST UPDATE
-
Saingi Napoli, Klub Italia Ini Juga Berminat pada Jasa Kobbie Mainoo
Liga Italia 18 November 2025, 10:35
-
Syukurlah! Cedera Tidak Terlalu Serius, Benjamin Sesko Tidak Lama Lagi Comeback di MU!
Liga Inggris 18 November 2025, 10:26
-
Rahasia Ketangguhan Defensif Arsenal: Gawang Kami adalah Rumah Kami
Liga Inggris 18 November 2025, 10:24
-
Ini Daftar Tarif Listrik PLN Triwulan IV 2025 untuk Rumah Tangga: Cek Rinciannya!
News 18 November 2025, 09:56
-
Bila Benar Vlahovic Absen, Juventus Siapkan Kenan Yildiz jadi False 9 Lawan Fiorentina?
Liga Italia 18 November 2025, 09:45
-
Drama Final Liga Padel 2025: Tertinggal 0-3, ACDP Comeback Epik 4-3!
Olahraga Lain-Lain 18 November 2025, 09:42
-
Jerman vs Slovakia: Kenapa Aleksandar Pavlovic Ditarik Keluar, Cedera?
Piala Dunia 18 November 2025, 09:24
-
Declan Rice Ingin Kontrak Baru, tapi Arsenal Minta Sabar, Kenapa?
Liga Inggris 18 November 2025, 09:21
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55

























KOMENTAR