Salah satu klub yang akan belanja gila-gilaan adalah Manchester United. The Red Devils memang tengah dalam proses membangun kembali kekuatan mereka dengan cara membeli pemain-pemain terbaik.
Bursa belum mulai, United sudah berhasil mendapatkan Memphis Depay dari PSV Eindhoven. Mourinho mengungkapkan bahwa belanja United masih akan sangat banyak.
"Saya bisa bayangkan musim panas ini situasinya akan seperti Wall Street yang runtuh. Manchester United akan sangat aktif. Kami memperkirakan United akan melakukan beberapa pembelian besar. Setiap pemain yang ditawarkan ke Chelsea ternyata juga sudah dihubungi oleh United," terang Mourinho kepada BBC.
Ada banyak nama yang kabarnya menjadi buruan United. Belakangan muncul nama Gareth Bale dan Harry Kane yang kabarnya masuk dalam daftar belanja Setan Merah. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Chelsea Siap Lepas Cech ke Arsenal atau Liverpool
Liga Inggris 16 Mei 2015, 19:30
-
Petr Cech Juga Masuk Radar Transfer MU
Liga Inggris 16 Mei 2015, 19:10
-
Mourinho Akui Chelsea Diganggu Badai Cedera Musim Ini
Liga Inggris 16 Mei 2015, 19:10
-
Prediksi West Brom vs Chelsea 19 Mei 2015
Liga Inggris 16 Mei 2015, 08:59
-
Data dan Fakta Premier League: West Brom vs Chelsea
Liga Inggris 16 Mei 2015, 08:55
LATEST UPDATE
-
Adrien Rabiot dan Dilema Derby: Analisis Kebugaran, Strategi, dan Alternatif AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 20:08
-
Langkah dan Strategi Luciano Spalletti untuk Mengembalikan Juventus ke Jalur Kejayaan
Liga Italia 18 November 2025, 19:35
-
Tempat Menonton Timnas Indonesia U-23 vs Mali U-23 di Indosiar - Friendly Match
Tim Nasional 18 November 2025, 18:01
-
Link Live Streaming La Liga 2025/26: Barcelona vs Athletic Bilbao, Tayang di Vidio
Liga Spanyol 18 November 2025, 17:51
-
Simak Jadwal La Liga 2025/26 Pekan ke-13, Tayang Eksklusif di Vidio
Liga Spanyol 18 November 2025, 17:41
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55





















KOMENTAR