
Gol tunggal Daniel Sturridge membuat The Red Devils mengenyam kekalahan perdana mereka di Premier League musim ini. Hal tersebut memunculkan kembali perdebatan mengenai belum suksesnya United mendatangkan pemain bintang ke Old Trafford.
Sepanjang bursa transfer musim panas kemarin, United selalu terhubung dengan sejumlah nama pemain bintang, di antaranya Cesc Fabregas dan Marouane Fellaini. Akan tetapi hingga saat ini nyatanya belum ada penambahan bintang baru di skuat Moyes.
Sang manajer bukannya tidak berupaya membeli pemain, karena seluruh proses transfer masih melibatkan jajaran manajemen klub. Dengan kekalahan kemarin, Moyes berharap kehadiran salah satu petinggi United, Ed Woodward di Anfield bisa mewujudkan harapannya.
"Mungkin dalam beberapa jam ke depan kami akan mendapatkan sebuah kesempatan (untuk membeli pemain), namun saya tidak bisa memberi anda petunjuk lebih awal," tutur Moyes. [initial] (tdm/atg)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
United Akan Tebus Harga Buyout Herrera?
Liga Champions 2 September 2013, 21:49
-
AS Roma Tegaskan De Rossi Tak Dijual
Liga Italia 2 September 2013, 19:10
-
Minta Lingard, Everton Relakan Fellaini ke United
Liga Inggris 2 September 2013, 16:16
-
Inilah Saran Usain Bolt Untuk Man United
Liga Inggris 2 September 2013, 15:23
-
Kelabakan, Moyes Langsung Bidik Lima Gelandang
Liga Inggris 2 September 2013, 15:15
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Arsenal vs Liverpool: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 9 Januari 2026, 00:30
-
Kekuatan Pemain Lokal Bicara: Bhayangkara Presisi Awali Proliga 2026 dengan Kemenangan
Voli 8 Januari 2026, 23:17
-
Bandung BJB Tandamata Mengawali Proliga 2026 dengan Tekad Juara yang Kembali Menyala
Voli 8 Januari 2026, 22:08
-
Pelita Jaya Launching Tim untuk IBL 2026, Bidik Juara demi Wujudkan Bintang Lima
Basket 8 Januari 2026, 22:02
-
Proliga 2026: Popsivo Polwan Tetap Lakukan Evaluasi Meski Sukses Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 21:43
-
Hasil Proliga 2026: Juara Bertahan Bhayangkara Presisi Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 20:47
-
Antoine Semenyo Mendarat di Manchester, Segera Resmi Jadi Pemain Anyar Man City
Liga Inggris 8 Januari 2026, 20:32
-
Ini PR Disiplin Chelsea yang Harus Dilihat Oleh Pelatih Baru Liam Rosenior
Liga Inggris 8 Januari 2026, 19:57
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR