Striker Inggris tersebut sudah dipercaya menjadi kapten tim ketika mereka menang 2-0 atas West Ham di Premier League pekan lalu. Mengingat Nemanja Vidic akan pergi di musim depan, serta kontrak Rio Ferdinand yang mungkin tak akan diperpanjang sebagai pemain, Rooney memiliki kans besar untuk jadi kapten baru MU.
"Wayne mampu memberikan teladan yang bagus musim ini. Mungkin mengenakan ban kapten membuatnya bangga dan ia ingin menunjukkan pada semua orang apa artinya itu," tutur Moyes pada Sky Sports.
"Ia ingin mengemban tanggung jawab itu dan saya pikir anda selalu menginginkan pemain anda memiliki inisiatif tersebut. Wayne mencetak dua gol ke gawang West Ham, dan itulah mengapa anda membicarakan pemain seperti dirinya, lebih sering daripada yang lainnya," pungkasnya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Moyes Kecewa Dengan Absennya Van Persie
Liga Inggris 24 Maret 2014, 23:20
-
Derby Manchester, Moyes Siapkan Carrick Sebagai Bek Tengah
Liga Inggris 24 Maret 2014, 22:43
-
Moyes Janjikan Manchester United Tampil Lebih Baik
Liga Inggris 24 Maret 2014, 22:13
-
Moyes Bahagia Dengan Performa Rooney
Liga Inggris 24 Maret 2014, 22:02
-
Pellegrini: Musim United Sulit, Tapi Mereka Tim Yang Bagus
Liga Inggris 24 Maret 2014, 21:41
LATEST UPDATE
-
Jadwal BRI Super League di Indosiar Hari Ini, Sabtu 10 Januari 2026
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 07:00
-
Prediksi Tottenham vs Aston Villa 11 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 07:00
-
Prediksi Everton vs Sunderland 10 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 06:25
-
Hasil Piala Afrika Tadi Malam: Mazraoui Pulangkan Bryan Mbeumo ke MU
Bola Dunia Lainnya 10 Januari 2026, 06:00
-
Bukan Pelatih, Lionel Messi Ungkap Rencana Pensiun, Apa Itu?
Bola Dunia Lainnya 10 Januari 2026, 06:00
-
Prediksi Como vs Bologna 10 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 05:00
-
6 Rekor Mustahil yang Bisa Dihancurkan Cristiano Ronaldo Tahun 2026
Asia 10 Januari 2026, 04:30
-
Prediksi Charlton vs Chelsea 11 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Roma vs Sassuolo 11 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 00:00
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52

























KOMENTAR