Dari beberapa kandidat muncul dua nama yang familiar dengan Liga Premier Inggris, yakni David Moyes dan Roberto Martinez.
Namun dari keduanya, beredar kabar bahwa Moyes yang paling berpeluang menggantikan kursi pelatih Tottenham Hotspur yang lowong sejak ditinggal Redknapp.
Moyes dikabarkan ingin mendapat tantangan baru. Setelah satu dekade menduduki jabatan pelatih Everton dengan minimnya dukungan finansial klub.
Petinggi White Hart Lane sebenarnya lebih tertarik dengan eks manajer Swansea City, Brendan Rodgers. Namun Rodgers sudah menandatangani kontrak tiga tahun dengan Liverpool beberapa minggu yang lalu. (ind/atg)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Redknapp: Petinggi Spurs Tidak Suka Saya
Liga Inggris 15 Juni 2012, 23:00
-
AVB Menjadi Kandidat Pelatih Tottenham
Liga Inggris 15 Juni 2012, 22:50
-
Hodgson Sedih Dengar Redknapp Dipecat
Liga Inggris 15 Juni 2012, 22:01
-
Bale Terlalu Mahal Untuk Barcelona
Liga Inggris 15 Juni 2012, 07:00
-
Moyes Berpeluang Gantikan Redknapp
Liga Inggris 15 Juni 2012, 06:54
LATEST UPDATE
-
Adrien Rabiot dan Dilema Derby: Analisis Kebugaran, Strategi, dan Alternatif AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 20:08
-
Langkah dan Strategi Luciano Spalletti untuk Mengembalikan Juventus ke Jalur Kejayaan
Liga Italia 18 November 2025, 19:35
-
Tempat Menonton Timnas Indonesia U-23 vs Mali U-23 di Indosiar - Friendly Match
Tim Nasional 18 November 2025, 18:01
-
Link Live Streaming La Liga 2025/26: Barcelona vs Athletic Bilbao, Tayang di Vidio
Liga Spanyol 18 November 2025, 17:51
-
Simak Jadwal La Liga 2025/26 Pekan ke-13, Tayang Eksklusif di Vidio
Liga Spanyol 18 November 2025, 17:41
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55





















KOMENTAR