
Menurutnya, pemain yang berkebangsaan Belgia itu memiliki kemiripan dengan Wayne Rooney, sebagaimana dilaporkan oleh Sky Sports.
"Saya ingat memberikan kesempatan kepada Wayne (Rooney) untuk melakukan debut dan Adnan juga memiliki kualitas yang sama. Dia adalah pemain yang memiliki kualitas top," tutur Moyes pada Sky Sports.
"Saya berencana untuk memainkannya dua atau tiga minggu yang lalu, namun tidak kesampaian. Kami tidak mendapatkan waktu yang tepat untuk beberapa alasan dan saya rasa hari ini merupakan waktu yang tepat, tak ada yang bisa menghentikan dia."
Moyes juga menyebut Januzaj memiliki masa depan yang cukup cerah di Old Trafford.
"Dia akan menjadi pemain yang spesial, dengan talenta yang spesial pula dan ia menunjukkan bahwa ia mampu mencetak gol dan memiliki kemampuan. Kami akan terus menjaga kakinya agar terus menapak tanah," pungkas Moyes. [initial]
(sky/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Pogba Beberkan Detail Kepergiannya Dari Old Trafford
Liga Inggris 6 Oktober 2013, 22:35
-
United dan City Bersaing Dapatkan Defender Genk
Liga Inggris 6 Oktober 2013, 18:47
-
United Masih Permasalahkan Kekalahan Dari City
Liga Inggris 6 Oktober 2013, 11:51
-
United Tawarkan 15 Juta Plus Valencia Untuk Baines
Liga Inggris 6 Oktober 2013, 09:10
-
Inggris Ingin Naturalisasi Adnan Januzaj
Liga Inggris 6 Oktober 2013, 08:17
LATEST UPDATE
-
Prediksi Roma vs Sassuolo 11 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 00:00
-
Prediksi Man City vs Exeter City 10 Januari 2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 22:00
-
Transformasi Sisi Kanan Real Madrid: Valverde dan Rodrygo Menggila!
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 21:56
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52




















KOMENTAR