Bola.net - - David Moyes memberikan pujian pada , yang sukses memulangkan Wayne Rooney dari Manchester United musim panas ini.
Moyes adalah sosok yang berperan vital dalam karir Rooney di Old Trafford. Ketika menangani United di 2013 silam, manajer Skotlandia itu memberikan lampu hijau pada klub untuk memberinya kontrak baru.
Namun demikian, sang striker dipaksa hengkang oleh Jose Mourinho, usai musim lalu jarang mendapatkan kesempatan turun sebagai starter.
Dan Moyes memuji keputusan The Toffees untuk mendatangkan kapten Inggris tersebut.
David Moyes
"Itu manuver bagus dari Everton. Bahkan meski Wayne sudah memasuki masa senja di Manchester United, dia masih bisa mencetak gol. Dia finisher yang brilian dan natural," tutur Moyes di ESPN.
"Dia sekarang harus bermain dengan cara yang berbeda, namun saya kira Everton juga harus melakukan penyesuaian. Mereka ingin bersaing di papan atas. Jika Wayne bermain bagus, saya kira ini akan menjadi manuver yang hebat."
"Seperti yang dibuktikan oleh rekor golnya, dia jauh lebih baik dari pemain lainnya. Semoga dia bermain bagus di Everton tahun ini, ini manuver bagus untuk Everton."
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Mourinho Akui Tengah Gelar Negosiasi Kontrak Dengan Ibrahimovic
Liga Inggris 11 Agustus 2017, 22:12 -
Moyes: Pogba Bukan Pemain Spesial
Liga Inggris 11 Agustus 2017, 22:07 -
Neville: Chelsea Sekarang Lemah
Liga Inggris 11 Agustus 2017, 19:54 -
Crespo: Lukaku Pembelian Terbaik Musim Ini
Liga Inggris 11 Agustus 2017, 16:00 -
Rose Kritik Tottenham Gara-gara Mourinho?
Liga Inggris 11 Agustus 2017, 15:20
LATEST UPDATE
-
Diikuti 8 Tim, Saksikan Keseruan Final Four Livoli Divisi Utama 2025 Eksklusif di MOJI
Voli 4 Oktober 2025, 17:07 -
Liverpool Harus Perbaiki Performa Tandang untuk Bisa Bersaing di Semua Kompetisi
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 16:52 -
Real Madrid Temukan Duet Emas Baru: Mbappe dan Guler
Liga Spanyol 4 Oktober 2025, 16:43 -
Duel Panas Chelsea vs Liverpool di Stamford Bridge, Ujian Berat untuk The Reds
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 16:19 -
Jadwal Live Streaming MotoGP Indonesia 2025 di Vidio, 3-5 Oktober 2025
Otomotif 4 Oktober 2025, 16:11 -
Jadwal Lengkap MotoGP Mandalika 2025, 3-5 Oktober 2025
Otomotif 4 Oktober 2025, 16:11 -
Link Live Streaming MotoGP 2025, Jangan Lupa Dukung Rider Jagoanmu!
Otomotif 4 Oktober 2025, 16:11 -
Otomotif 4 Oktober 2025, 16:11
-
Manchester United Disebut Butuh Gareth Southgate, Bukan Pelatih Jangka Pendek
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 16:10 -
Update Klasemen Pembalap Asia Talent Cup 2025
Otomotif 4 Oktober 2025, 15:54
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR