Marouane Fellaini menjadi pahlawan bagi The Toffees, dengan mencetak gol tunggal ke gawang United. Berbicara usai laga, Moyes mengaku luar biasa bangga dengan penampilan yang diperlihatkan timnya dini hari tadi.
"Hasil yang luar biasa, start yang hebat, tetapi ini hanya permulaan. Anda tidak bisa terbuai dengan hasil ini, namun jarang sekali bisa mengalahkan Manchester United, jadi saya akan menikmatinya," ucap Moyes kepada Sky Sports.
Manajer asal Skotlandia ini juga yakin jika tim lawan akan semakin kesulitan untuk bisa menang di Goodison Park. "Ini adalah salah satu atmosfer terbaik di Goodison. Para pemain juga tampil baik. Jika kami bisa menjaga ritme ini, maka kami akan terus menuai hasil positif," pungkas Moyes. (sky/mac)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ayah Javier Hernandez Yakin Putranya Tetap di MU
Liga Inggris 21 Agustus 2012, 22:30 -
David Moyes Puji Shinji Kagawa
Liga Inggris 21 Agustus 2012, 19:30 -
Moyes Yakin Goodison Akan Semakin Angker
Liga Inggris 21 Agustus 2012, 13:31 -
Jagielka Puji Fellaini Yang Taklukkan United
Liga Inggris 21 Agustus 2012, 10:31 -
Fellaini Puas Jebol Gawang Manchester United
Liga Inggris 21 Agustus 2012, 09:31
LATEST UPDATE
-
Membership Eksklusif Beauty & Wellness Hadir Lagi di FimelaXclusive Batch 3!
Lain Lain 3 Oktober 2025, 20:02 -
Eliano Reijnders Optimistis Timnas Indonesia Bisa Tembus Piala Dunia 2026
Tim Nasional 3 Oktober 2025, 18:39 -
Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV, MOJI, dan Vidio, 4-5 Oktober 2025
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 17:47 -
Hansi Flick Dorong Barcelona Rekrut Bintang Bayern Sebelum Liverpool
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 17:32 -
Dilema Kiper Inter Milan: Dua dari Tiga Penjaga Gawang Kontraknya Segera Berakhir
Liga Italia 3 Oktober 2025, 17:09 -
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 17:03
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR