Bola.net - - Manchester United siap memecahkan satu lagi rekor transfer dan menjadikan bek termahal sepanjang sejarah, menurut laporan yang beredar di Spanyol.
Marquinhos sudah mencatat tak kurang dari 155 penampilan untuk sejak bergabung dengan tim Ligue 1 di 2013, namun bek tengah berusia 23 tahun sudah sering disebut tertarik datang ke Old Trafford.
Sport mengatakan Setan Merah sudah menawarkan sekitar 60 juta pounds untuk Marquinhos dan PSG akan siap menerima tawaran masif untuk palang pintu Brasil tersebut.
Diyakini bahwa United siap memecahkan rekor David Luiz, yang hingga kini masih menjadi bek termahal sejagat dengan bandrol 50 juta pounds.
Ed Woodward
Barcelona juga dipercaya tertarik untuk menawar servis Marquinhos, namun PSG tidak puas dengan proposal yang diajukan oleh tim Catalan.
Terkait kemungkinan untuk pindah dari Paris di musim panas, eks AS Roma itu belum lama ini menyatakan: "Masa depan saya? Saya akan ada di sini musim depan guna memenangkan gelar juara."
"Saya akan 100 persen menjadi Parisien."
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
MU Akan Jadikan Marquinhos Bek Termahal Dunia
Liga Inggris 23 Mei 2017, 15:10
-
Jadi Incaran Chelsea, Bakayoko Ogah Pindah ke PSG
Liga Eropa Lain 22 Mei 2017, 19:08
-
Motta: Messi Akan Beri Dimensi Anyar di PSG
Liga Eropa Lain 21 Mei 2017, 01:40
-
Griezmann Idamkan Cavani Gabung Atletico Madrid
Liga Spanyol 21 Mei 2017, 00:30
-
Xavi Inginkan Rabiot di Barcelona
Liga Spanyol 20 Mei 2017, 20:00
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Timnas Indonesia U-23 vs Mali U-23 di Indosiar - Friendly Match
Tim Nasional 18 November 2025, 18:01
-
Link Live Streaming La Liga 2025/26: Barcelona vs Athletic Bilbao, Tayang di Vidio
Liga Spanyol 18 November 2025, 17:51
-
Simak Jadwal La Liga 2025/26 Pekan ke-13, Tayang Eksklusif di Vidio
Liga Spanyol 18 November 2025, 17:41
-
Man United vs Arsenal: Duo EPL Berebut Wonderkid 18 Tahun Olympiakos yang Lagi Naik Daun
Liga Inggris 18 November 2025, 17:01
-
Nonton Live Streaming Timnas Indonesia U-23 vs Mali di Indosiar Malam Ini
Tim Nasional 18 November 2025, 17:01
-
Rekam Jejak Timur Kapadze di Timnas Uzbekistan: Berapa Kemenangan yang Mampu Diraih?
Tim Nasional 18 November 2025, 16:54
-
Dua Wajah Florian Wirtz: Tajam untuk Timnas Jerman, Meredup di Liverpool
Liga Inggris 18 November 2025, 16:39
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55




















KOMENTAR