Penyerang muda Santos tersebut telah banyak menyita perhatian sepakbola Eropa akhir-akhir ini. Saat ini Gabriel tengah bersama skuat Brasil untuk Copa America dan akhir pekan lalu baru saja mencetak gol debut di level senior.
Dikabarkan The Sun, Manchester United menjadi tim Premier League terakhir yang tertarik dengan pemain yang dijuluki The Next Neymar itu.
Dengan masuknya nama Manchester United sebagai salah satu pemburu pemuda 19 tahun tersebut, maka persaingan akan semakin sengit karena sebelumnya Arsenal dan Chelsea juga tertarik padanya.
Sementara dari luar Inggris, ada beberapa klub Italia dan juga PSG yang tertarik pada pemain yang diyakini memiliki klausul pelepasan sebesar 40 juta poundsterling itu.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Duff Sebut MU Mestinya Gaet Mourinho Dari Dulu
Liga Inggris 2 Juni 2016, 19:28
-
Di MU, Mourinho Diklaim Akan Depak 8 Pemain
Liga Inggris 2 Juni 2016, 19:03
-
Chelsea dan Napoli Belum Sepakat Harga Koulibaly
Liga Italia 2 Juni 2016, 16:51
-
MU, Arsenal dan Chelsea Bertarung Demi The Next Neymar
Liga Inggris 2 Juni 2016, 11:40
-
Mourinho Puji Kisah Sukses Leicester City
Liga Inggris 2 Juni 2016, 11:31
LATEST UPDATE
-
BRI Super League: Persib Bandung Kehilangan Adam Alis karena Cedera Kaki
Bola Indonesia 18 November 2025, 04:37
-
Derby della Madonnina: Mentalitas dan Kualitas Modric, Faktor Pembeda bagi AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 00:02
-
Juventus cuma Punya 1 Gelandang Top: Analisis, Masalah Struktural, Agenda Transfer
Liga Italia 17 November 2025, 23:14
-
Juventus Butuh Regista: Tuntutan Spalletti yang Tak Bisa Ditawar
Liga Italia 17 November 2025, 23:03
-
Mesin Gol Belum Berkarat: Lewandowski Bukan Cadangan, Barcelona Masih Membutuhkannya!
Liga Spanyol 17 November 2025, 22:46
-
Real Madrid Siap Ambil Risiko? Xabi Alonso Pertimbangkan Transfer Striker West Ham
Liga Spanyol 17 November 2025, 21:07
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55


























KOMENTAR