Musim ini, Setan Merah memang tak tampil memuaskan. Apalagi tim tersebut juga jadi tumpul di lini depan. Alhasil banyak kecaman yang dialamatkan pada Van Gaal. Banyak pula yang meminta manajer asal Belanda itu agar angkat kaki dari Old Trafford.
Rooney akhirnya angkat bicara soal kecaman-kecaman tersebut. Ia justru membela Van Gaal dengan menyebut bahwa pihak yang patut disalahkan semestinya adalah para pemain, bukan sang manajer.
"Tak adil untuk mengatakan bahwa itu adalah salah manajer. Kami yang berada di atas lapangan, jadi para pemainlah yang harus bertanggung jawab atas performa dan hasil-hasil akhir di lapangan," tegasnya seperti dilansir Soccerway.
"Kami harus berdiri dan menerima semua kritikan yang masuk. Kami ingin menang, tentu saja. Kami selalu ingin menang, dan kami mencoba untuk menang. Bahkan ketika Anda memberikan kemampuan Anda 100 persen, hal tersebut tak selalu berhasil," terangnya. [initial]
Baca Juga:
- Henry Yakin Blanc Mau Gantikan Van Gaal di MU
- Henry: Di Maria Bisa Jadi Legenda MU
- Calon Lawan, Van Gaal Kagumi Permainan Stoke City
- Tak Paksakan Filosofi, Rooney Sebut Van Gaal Sudah Berubah
- Louis Van Gaal Tak Risau Terus Disoraki Fans
- Henry Sarankan MU Pecat Van Gaal, Datangkan Mourinho
- Van Gaal : Gol Blind Luar Biasa
- Bahagianya Van Gaal Usai MU Kembali Raih Kemenangan
- Van Gaal: Masa Depan Saya Tak Ditentukan Satu Laga
- Van Gaal: Martial Bisa Jadi Pemain Hebat di MU
- Van Gaal Minta United Konsisten di Premier League
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Salip MU dan Chelsea, City Terdepan Dapatkan Stones
Liga Inggris 31 Januari 2016, 22:51
-
MU Belepotan, Rooney Bela Van Gaal
Liga Inggris 31 Januari 2016, 22:33
-
Henry Yakin Blanc Mau Gantikan Van Gaal di MU
Liga Inggris 31 Januari 2016, 22:09
-
Henry: Di Maria Bisa Jadi Legenda MU
Liga Inggris 31 Januari 2016, 21:47
-
Barca Ingin Bajak Juan Mata dari MU
Liga Inggris 31 Januari 2016, 21:45
LATEST UPDATE
-
Hasil Barcelona vs Athletic Club: Pesta Gol, Blaugrana ke Final
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 05:38
-
Hasil Burnley vs Man United: Dua Gol Benjamin Sesko Warnai Debut Darren Fletcher
Liga Inggris 8 Januari 2026, 05:31
-
Hasil Napoli vs Lecce: Partenopei Selamat dari Kekalahan Setelah Tertinggal 0-2
Liga Italia 8 Januari 2026, 03:37
-
Prediksi Arsenal vs Liverpool 9 Januari 2026
Liga Inggris 8 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Milan vs Genoa 9 Januari 2026
Liga Italia 8 Januari 2026, 02:45
-
Prediksi Atletico Madrid vs Real Madrid 9 Januari 2026
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 02:00
-
Tempat Menonton Man City vs Brighton: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 01:09
-
Prediksi PSG vs Marseille 9 Januari 2026
Liga Eropa Lain 8 Januari 2026, 01:00
-
Tempat Menonton Fulham vs Chelsea: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 00:35
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR