Chelsea tampil perkasa saat menjamu Manchester United di matchday 9 yang dilangsungkan di Stamford Bridge tersebut. The Blues berhasil menang dengan skor telak 4-0.
Empat gol The Blues dibagi rata empat pemain. Diawali oleh Pedro Rodriguez, lalu berturut-turut Gary Cahill, Eden Hazard serta N'Golo Kante ikut membobol gawang David De Gea.
Neville sendiri sempat mencemooh pertahanan United. Akan tetapi, ia kemudian mengeluarkan himbauan pada para fans Setan Merah agar tak panik. Sebab Jose Mourinho merupakan manajer yang tepat bagi MU dan ia masih belum mengeluarkan kemampuannya secara maksimal.
"Akan ada reaksi berlebihan terkait laga tersebut. Jose Mourinho akan mendapat tekanan besar dan tekanan itu akan membesar menjelang derby pada hari Rabu nanti. Saya sendiri merasa cukup santai," ujar Neville pada Sky Sports.
"Jika Anda menjadi penggemar Manchester United selama 30 tahun, 50 tahun, Anda akan memiliki waktu yang sulit seperti ini dan Anda harus menerima ketika masa-masa itu datang dan bersikap dewasa untuk menerimanya," serunya.
"Mereka punya manajer yang fantastis yang telah terbukti di hampir setiap liga di Eropa, dan mereka harus mengizinkannya untuk melakukan pekerjaannya secara metodis selama dua hingga tiga tahun ke depan, (agar bisa) melakukan segalanya dengan benar," cetusnya. [initial]
Baca Juga:
- Hasil Pertandingan Chelsea vs Manchester United: Skor 4-0
- Mourinho Diminta Mainkan Pogba Seperti Alli
- Ini Bisikan Mourinho pada Conte setelah MU Kalah 4-0
- Kembali ke Stamford Bridge, Mourinho Bereuni Dengan Terry
- Konfidensi Skuat Chelsea Meninggi Usai Bantai MU
- Cahill Klaim Chelsea Mendominasi Total Pertandingan Lawan MU
- Ikut Bobol Gawang MU, Cahill Bergembira Ria
- Komentar Mourinho Tentang Gol Detik ke-30
- MU Dibantai Chelsea, Neville Puji Hazard
- Kante Bobol De Gea, Neville: Pertahanan MU Sampah!
- Conte Rahasiakan Percakapannya Dengan Mourinho
- Selebrasinya Bikin Mourinho Kesal, Conte Tak Menyesal
- Chelsea Bantai MU, Gudjohnsen Sindir Mourinho
- Balik ke Stamford Bridge, Mourinho Diberi Tempat Parkir Khusus Bus
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Gladbach Yakin Bisa Miliki Bek Muda Chelsea
Liga Eropa Lain 24 Oktober 2016, 23:54
-
Juve Kembali Dikabarkan Incar Oscar
Liga Italia 24 Oktober 2016, 23:31
-
Mourinho Belum Temukan Komposisi Terbaiknya
Liga Inggris 24 Oktober 2016, 22:45
-
Diego Costa Harus Dilawan Dengan Cerdas
Liga Inggris 24 Oktober 2016, 22:26
-
Usai Dibabat Chelsea, Mata Minta MU Segera Fokus ke Laga Berikutnya
Liga Inggris 24 Oktober 2016, 22:08
LATEST UPDATE
-
Evaluasi Timnas Indonesia U-22 jelang SEA Games 2025: Progres Terlihat, PR Masih Ada
Tim Nasional 19 November 2025, 04:25
-
Imbang 2-2 Lawan Mali, Ini 3 Pemain Timnas Indonesia U-22 yang Layak Dapat Apresiasi
Tim Nasional 19 November 2025, 04:00
-
Kabar Buruk untuk Arsenal, Pemulihan Kai Havertz Alami Kemunduran
Liga Inggris 19 November 2025, 02:20
-
Arsenal Buka Peluang Lepas 4 Pemain di Bursa Transfer Januari, Siapa Saja?
Liga Inggris 19 November 2025, 00:56
-
Manchester United Bisa Jual Marcus Rashford dan Kobbie Mainoo untuk Patuhi PSR
Liga Inggris 19 November 2025, 00:30
-
3 Opsi Pengganti Mohamed Salah di Liverpool, Termasuk Pemain dari Klub Rival
Liga Inggris 19 November 2025, 00:00
-
Lupakan Ronaldo, Bruno Fernandes Buktikan Jadi Pemain Paling Penting di Timnas Portugal
Piala Dunia 18 November 2025, 23:41
-
Analisis Calon Pengganti Robert Lewandowski: Menimbang 4 Kandidat Ideal untuk Barcelona
Liga Spanyol 18 November 2025, 23:22
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55




















KOMENTAR