MU sempat menjadi Carvalho sebagai buruan utama pada bursa transfer musim panas. Namun, sang pemain lebih fokus pada tugasnya bersama timnas Portugal di Euro 2016.
Carvalho disebut sebagai keping pamungkas yang sangat diimpikan oleh Mourinho untuk menyempurnakan taktik yang akan diusungnya di Old Trafford. Ditulis oleh Calciomercato, Mourinho akan meminta MU mendatangkannya lagi pada bulan Januari mendatang.
Pemain berusia 24 tahun ini memang suah terbukti kualitasnya. Ia menjadi kunci keberhasilan Portugal juara Euro 2016. Ia juga tampil konsisten bersama Sporting.
Selain MU, masih banyak klub yang bersiap untuk memburu tanda tangannya. Sejauh ini, Chelsea, Everton dan Arsenal juga dikabarkan tertarik untuk memboyong Carvalho. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Mourinho: Rooney Juga Butuh Istirahat
Liga Eropa UEFA 14 September 2016, 23:25
-
MU Hidupkan Asa Boyong Gelandang Portugal
Liga Inggris 14 September 2016, 21:43
-
Mkhitaryan dan Phil Jones Mangkir Dari Latihan MU
Liga Eropa UEFA 14 September 2016, 20:39
-
Rooney Keluar, MU Bawa 20 Pemain ke Markas Feyenoord
Liga Eropa UEFA 14 September 2016, 20:23
-
Mourinho Sambut Feyenoord Dengan Serius
Liga Eropa UEFA 14 September 2016, 18:49
LATEST UPDATE
-
Derby della Madonnina: Mentalitas dan Kualitas Modric, Faktor Pembeda bagi AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 00:02
-
Juventus cuma Punya 1 Gelandang Top: Analisis, Masalah Struktural, Agenda Transfer
Liga Italia 17 November 2025, 23:14
-
Juventus Butuh Regista: Tuntutan Spalletti yang Tak Bisa Ditawar
Liga Italia 17 November 2025, 23:03
-
Mesin Gol Belum Berkarat: Lewandowski Bukan Cadangan, Barcelona Masih Membutuhkannya!
Liga Spanyol 17 November 2025, 22:46
-
Real Madrid Siap Ambil Risiko? Xabi Alonso Pertimbangkan Transfer Striker West Ham
Liga Spanyol 17 November 2025, 21:07
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55





















KOMENTAR