Garay, yang kini berusia 30 tahun, sudah lama masuk radar United, bahkan sejak tim masih ditangani oleh Sir Alex Ferguson.
Setan Merah gagal mendapatkan pemain Argentina usai ia memutuskan bergabung dengan Zenit St Petersburg di 2014, hanya dengan harga 4 juta poundsterling.
Namun laporan yang diturunkan oleh Calciomercato belum lama ini mengklaim United siap untuk kembali mengajukan tawaran pada Garay, seiring tujuan mereka untuk memanaskan bursa juara Premier League musim depan.
Disebutkan bahwa Zenit ingin melepas sejumlah bintang mereka musim depan, lantaran bujet gaji yang kian terbatas, akibat tim hanya finish di peringkat tiga musim ini dan bakal absen di kompetisi Eropa musim depan.
Garay, yang terikat kontrak hingga 2019, disebut bakal menjadi salah satu pemain yang akan dilepas oleh Zenit di musim panas ini. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Final Piala FA, Pardew Puji MU Sebagai Klub Terbesar di Dunia
Liga Inggris 19 Mei 2016, 22:53
-
Luke Shaw Kembali Berlatih, Ini Kondisi Kakinya
Liga Inggris 19 Mei 2016, 22:40
-
Herrera: MU Harus Juara FA Cup atau Meratapi Nasib
Liga Inggris 19 Mei 2016, 22:24
-
Herrera: Van Gaal Pelatih Suka Menyerang
Liga Inggris 19 Mei 2016, 22:04
-
Manchester United Ikut Lirik Ramiro Funes Mori
Liga Inggris 19 Mei 2016, 21:28
LATEST UPDATE
-
Derby della Madonnina: Mentalitas dan Kualitas Modric, Faktor Pembeda bagi AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 00:02
-
Juventus cuma Punya 1 Gelandang Top: Analisis, Masalah Struktural, Agenda Transfer
Liga Italia 17 November 2025, 23:14
-
Juventus Butuh Regista: Tuntutan Spalletti yang Tak Bisa Ditawar
Liga Italia 17 November 2025, 23:03
-
Mesin Gol Belum Berkarat: Lewandowski Bukan Cadangan, Barcelona Masih Membutuhkannya!
Liga Spanyol 17 November 2025, 22:46
-
Real Madrid Siap Ambil Risiko? Xabi Alonso Pertimbangkan Transfer Striker West Ham
Liga Spanyol 17 November 2025, 21:07
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55





















KOMENTAR