
Bola.net - Karir Jadon Sancho di Manchester United nampaknya bakal kelar di musim panas nanti. Sang winger dikabarkan masuk daftar jual Setan Merah.
Sejak awal tahun 2024, Sancho kembali ke Jerman. Ia dipinjam Borussia Dortmund dari Manchester United.
Kontrak Sancho di Dortmund habis di musim panas nanti. Ia harus kembali ke MU karena Dortmund tidak memiliki klausul pembelian permanen untuk sang winger.
90min melaporkan bahwa Sancho tidak akan kembali ke MU. Karena ia akan langsung dijual di musim panas nanti.
Simak informasi selengkapnya di bawah ini.
Pemain Surplus

Menurut laporan itu, baik tim pelatih dan manajemen MU sudah bersepakat untuk menjual Sancho.
Mereka menilai performa sang winger jauh dari kata maksimal. Bahkan di Dortmund performanya angin-anginan padahal ia diberi jam bermain reguler.
Alhasil MU menilai tidak ada gunanya mempertahankan sang winger dan memutuskan untuk menjualnya di musim panas nanti.
Bakal Diobral

Menurut laporan itu, MU sudah menetapkan harga jual Sancho di musim panas nanti.
Mereka berencana menjual sang winger di angka 40 juta Euro. Angka ini hanya separuh dari harga yang mereka bayarkan ke Dortmund saat membeli sang winger.
MU tidak keberatan jual rugi Sancho agar ia bisa lekas laku di musim panas nanti.
Coba Nego

Menurut kabar yang beredar, Dortmund tertarik untuk mempermanenkan Sancho di musim panas nanti.
Namun mereka berencana untuk melakukan tukar tambah dengan MU, di mana mereka siap mengirimkan Donyell Malen ke Old Trafford sebagai ganti Sancho.
Klasemen Premier League
(90min)
Baca Juga:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Bukan Sekedar Rumor, MU Memang Lagi PDKT dengan Thiago Motta
Liga Inggris 9 April 2024, 21:30
-
Casemiro Mengaku Stress di MU, Kenapa Tuh?
Liga Inggris 9 April 2024, 21:00
LATEST UPDATE
-
Prediksi Timnas Indonesia U-22 vs Mali 18 November 2025
Tim Nasional 17 November 2025, 17:54
-
Pertahanan Solid Persib Bandung Jadi Kunci Sukses di BRI Super League dan Pentas Asia
Bola Indonesia 17 November 2025, 17:48
-
Timnas Spanyol Menggila! Belum Terkalahkan di 30 Laga Sejak Awal 2023
Piala Dunia 17 November 2025, 17:05
-
Berubah Pikiran, Manchester United Bakal Lepas Joshua Zirkzee di Januari 2026?
Liga Inggris 17 November 2025, 16:40
-
Eks Chelsea Ini Bakal Gabung Manchester United di Januari 2026?
Liga Inggris 17 November 2025, 16:22
-
Nasib Tragis 2 Raksasa Afrika: Ketika Nigeria dan Kamerun Gagal ke Lolos Piala Dunia 2026
Piala Dunia 17 November 2025, 16:20
-
Gerard Pique Yakin Timnas Indonesia Suatu Hari Nanti Bakal Lolos ke Piala Dunia
Tim Nasional 17 November 2025, 16:16
-
3 Makanan Indonesia Terfavorit Jay Idzes: Kelezatannya Bikin Kuliner Italia Pun Kalah
Bolatainment 17 November 2025, 16:10
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55

























KOMENTAR