
Bola.net - Mantan striker Crystal Palace Clinton Morrison menyarankan Chelsea untuk mengontrak Callum Wilson dari Newcastle setelah bermain imbang melawan Aston Villa.
Chelsea menghadapi Aston Villa dalam laga putaran keempat FA Cup 2023/2024. Laga ini digelar di Stamford Bridge, Sabtu (27/1/2024) dini hari WIB.
Chelsea saat ini tengah mengalami krisis striker. Alhasil, Mauricio Pochettino memainkan Cole Palmer sebagai ujung tombak The Blues.
Namun, keputusan itu ternyata tidak membuahkan hasil. Palmer gagal mencetak gol sehingga The Blues harus puas bermain imbang dengan skor 0-0 melawan Villa.
Beli Striker
Morrison mengatakan kalau Palmer bukanlah penyerang tengah. Karena itu, ia menyarankan The Blues untuk merekrut Callum Wilson yang kabarnya akan dijual Newcastle.
"Chelsea membutuhkan penyerang tengah, Cole Palmer bukanlah penyerang tengah," kata Morrison kepada BBC.
"Mereka dikaitkan dengan Callum Wilson dan jika Anda bisa mendapatkannya dengan harga £18 juta, saya akan mengambilnya.”
Sumber: BBC
Jadwal Pertandingan Chelsea Berikutnya
Pertandingan: Liverpool vs Chelsea
Kompetisi: Premier League
Venue: Anfield
Hari: Kamis, 1 Februari 2024
Jam: 03.15 WIB
Klasemen Premier League
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Murah Meriah! Chelsea Disarankan Rekrut Callum Wilson
Liga Inggris 27 Januari 2024, 23:30
-
Kata Mauricio Pochettino Soal Cedera Levi Colwill
Liga Inggris 27 Januari 2024, 19:30
-
Saingi MU, Chelsea Juga Kejar Callum Wilson
Liga Inggris 27 Januari 2024, 05:40
-
Man of the Match Chelsea vs Aston Villa: Djordje Petrovic
Liga Inggris 27 Januari 2024, 05:22
-
Hasil Chelsea vs Aston Villa: Skor 0-0
Liga Inggris 27 Januari 2024, 04:43
LATEST UPDATE
-
Prediksi Timnas Indonesia U-22 vs Mali 18 November 2025
Tim Nasional 17 November 2025, 17:54
-
Pertahanan Solid Persib Bandung Jadi Kunci Sukses di BRI Super League dan Pentas Asia
Bola Indonesia 17 November 2025, 17:48
-
Timnas Spanyol Menggila! Belum Terkalahkan di 30 Laga Sejak Awal 2023
Piala Dunia 17 November 2025, 17:05
-
Berubah Pikiran, Manchester United Bakal Lepas Joshua Zirkzee di Januari 2026?
Liga Inggris 17 November 2025, 16:40
-
Eks Chelsea Ini Bakal Gabung Manchester United di Januari 2026?
Liga Inggris 17 November 2025, 16:22
-
Nasib Tragis 2 Raksasa Afrika: Ketika Nigeria dan Kamerun Gagal ke Lolos Piala Dunia 2026
Piala Dunia 17 November 2025, 16:20
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55

























KOMENTAR