
Dalam wawancara yang dipublikasi surat kabar lokal Hull Daily Mail Jumat (9/8), pebisnis kelahiran Mesir itu menjelaskan nama baru itu akan membuat klub lebih dihormati. "Hull City tidak relevan. Ketidaksukaan saya kepada kata 'City' karena itu terlalu umum. City juga diasosiasikan dengan Leicester, Bristol, Manchester, dan banyak klub lain," ucapnya.
Allam, yang mengambil alih klub pada 2010 setelah terdegradasi dari kasta tertinggi sepakbola Inggris, menambahkan, "Saya tidak suka menjadi mirip dengan siapapun. Saya ingin klub ini menjadi istimewa. Ini mengenai identitas. City adalah identitas yang buruk. Hull City Association Football Club terlalu panjang," imbuhnya.
Pria yang sudah menanamkan uangnya cukup besar di klub ini mengatakan bahwa pergantian nama klub Yorkshire yang dibentuk pada 1904 ini akan efektif awal musim ini yang dimulai pada 17 Agustus nanti. Ia juga menegaskan jika semua referensi pada 'AFC' perihal merk klub juga akan dicoret.
Ia merasa nama-nama yang lebih pendek akan lebih bagus untuk urusan komersial dan klub akan dikenal publik lokal sebagai Hull City Tigers dan Hull Tigers di kancah nasional dan internasional. Namun putra Allam yang sekaligus menjabat wakil presiden klub, Ehab Allam, mengakui pihaknya tidak akan memaksa fans untuk menggunakan nama baru tersebut. (afp/row)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Musim Baru, Hull City Pun Bakal Pakai Nama Anyar
Liga Inggris 9 Agustus 2013, 23:06
-
Pellegrini: Skuad City Terbaik di Inggris Saat Ini
Liga Inggris 9 Agustus 2013, 21:00
-
Moyes: United Ada di Level Berbeda Dengan Everton
Liga Inggris 9 Agustus 2013, 17:15
-
Suarez: Belum Pernah Ada Negosiasi Dengan Real Madrid
Liga Inggris 9 Agustus 2013, 16:20
-
Vertonghen Berharap Turun di Laga Perdana Premier League
Liga Inggris 9 Agustus 2013, 15:45
LATEST UPDATE
-
Imbang 2-2 Lawan Mali, Ini 3 Pemain Timnas Indonesia U-22 yang Layak Dapat Apresiasi
Tim Nasional 19 November 2025, 04:00
-
Kabar Buruk untuk Arsenal, Pemulihan Kai Havertz Alami Kemunduran
Liga Inggris 19 November 2025, 02:20
-
Arsenal Buka Peluang Lepas 4 Pemain di Bursa Transfer Januari, Siapa Saja?
Liga Inggris 19 November 2025, 00:56
-
Manchester United Bisa Jual Marcus Rashford dan Kobbie Mainoo untuk Patuhi PSR
Liga Inggris 19 November 2025, 00:30
-
3 Opsi Pengganti Mohamed Salah di Liverpool, Termasuk Pemain dari Klub Rival
Liga Inggris 19 November 2025, 00:00
-
Lupakan Ronaldo, Bruno Fernandes Buktikan Jadi Pemain Paling Penting di Timnas Portugal
Piala Dunia 18 November 2025, 23:41
-
Analisis Calon Pengganti Robert Lewandowski: Menimbang 4 Kandidat Ideal untuk Barcelona
Liga Spanyol 18 November 2025, 23:22
-
Kiper Persis Solo Gianluca Pandeynuwu Ukir Sejarah di BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 18 November 2025, 23:11
-
Benjamin Sesko Absen Kontra Everton, Kembalinya Diperkirakan Desember
Liga Inggris 18 November 2025, 22:46
-
Blunder Pemain Naturalisasi Malaysia Saat Sidang FIFA: Salah Sebut Asal Nenek
Tim Nasional 18 November 2025, 22:37
-
2 Laga Timnas Indonesia U-22 vs Mali: Kalah di Laga Pertama, Imbang di Laga Kedua
Tim Nasional 18 November 2025, 22:36
-
Bermain Api: Risiko Besar Perlakuan Tuchel pada Bellingham di Timnas Inggris
Piala Dunia 18 November 2025, 21:51
-
Calhanoglu dan Misi 'Anti-Modric': Kunci Taktik Chivu Menghadapi Panasnya Derby Milan
Liga Italia 18 November 2025, 21:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
























KOMENTAR