Chelsea santer dikabarkan tertarik mendatangkan Nainggolan atas permintaan Antonio Conte yang akan melatih The Blues mulai musim depan. Chelsea bersedia membayar harga 28 juta ponds untuk gelandang 27 tahun tersebut.
Keinginan Chelsea melabuhkan ke Stamford Bridge menemui jalan sulit. Sebab, berdasarkan kabar yang dilansir Daily Express, Nainggolan tak ingin meninggalkan AS Roma.
Nainggolan merupakan pemain kunci bagi Luciano Spaletti musim ini dan tak ingin menjualnya ke klub lain. Musim ini, Nainggolan bermain sebanyak 40 kali bersama AS Roma dan Timnas Belgia.
Nainggolan datang ke AS Roma pada tahun 2014 lalu dari Cagliari dan masih terikat kontrak lima tahun ke depan setelah memperpanjang kontraknya pada musim panas lalu. [initial]
(exp/shd)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Chelsea Tertarik Datangkan Antonio Rudiger
Liga Inggris 13 April 2016, 23:52
-
Nainggolan Dikabarkan Tolak Gabung Chelsea
Liga Inggris 13 April 2016, 23:47
-
Usai Singkirkan PSG, City Fokus Hadapi Chelsea
Liga Inggris 13 April 2016, 22:34
-
Conte Tawarkan Oscar ke Juventus
Liga Italia 13 April 2016, 17:45
-
Conte Juga Minati Servis Morata
Liga Inggris 13 April 2016, 14:32
LATEST UPDATE
-
Meski Cetak Dua Gol, Benjamin Sesko Dinilai Tak Layak Bela Man Utd
Liga Inggris 8 Januari 2026, 12:23
-
Jadwal Lengkap Serie A 2025/2026
Liga Italia 8 Januari 2026, 12:03
-
Kesempatan Emas Arsenal Perlebar Jarak Setelah Man City dan Villa Terpeleset
Liga Inggris 8 Januari 2026, 11:49
-
Ini Alasan Liam Rosenior Tak Pimpin Chelsea Saat Lawan Fulham
Liga Inggris 8 Januari 2026, 11:29
-
Tiga Pemain Muda Persija Siap Asah Jam Terbang di Klub Baru
Bola Indonesia 8 Januari 2026, 11:09
-
Barcelona Ukir Sejarah di Piala Super Spanyol usai Bantai Athletic Club 5-0
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 11:06
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR