Bola.net - - Jose Mourinho mendapat dukungan untuk melakukan belanja besar di dua bursa transfer berikutnya.
Manajer Manchester United sudah menghabiskan 150 juta poundsterling untuk memperkuat skuatnya di musim panas, dengan mendatangkan Eric Bailly, Zlatan Ibrahimovic, Henrikh Mkhitaryan, dan Paul Pogba.
Mourinho sendiri hingga kini masih bungkam mengenai rencana yang ia punya di Januari, namun ia sering sekali dikaitkan dengan beberapa pemain seperti bek Benfica, Victor Lindelof, dan juga pemain lainnya di beberapa bulan terakhir.
Dan Gary Neville percaya manajer Portugal akan coba untuk kembali melakukan belanja besar di bulan Januari mendatang dan juga di musim panas.
"Saya kira Jose Mourinho masih ingin aktif melakukan bisnis besar di dua bursa transfer berikutnya," tutur Neville menurut Sky Sports.
"Saya kira untuk bisa mengubah mental seluruh skuat, dia masih harus melakukan beberapa pembelian."
United saat ini masih tertahan di peringkat enam klasemen sementara liga, usai mereka menang 2-0 atas West Brom di pertandingan pekan lalu.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Neville: Inilah Pemain yang Bisa Gantikan Carrick di MU
Liga Inggris 20 Desember 2016, 23:56
-
Fonte Akan Susul Lovren ke Liverpool?
Liga Inggris 20 Desember 2016, 18:30
-
Mendes Tiba di Manchester Lancarkan Transfer Lindelof
Liga Inggris 20 Desember 2016, 18:21
-
Neville Ingin Arsenal Yang Jadi Juara EPL Jika MU Gagal
Liga Inggris 20 Desember 2016, 17:59
-
Rakitic Marah, Manchester United Siap Menampung
Liga Inggris 20 Desember 2016, 15:20
LATEST UPDATE
-
Meski Cetak Dua Gol, Benjamin Sesko Dinilai Tak Layak Bela Man Utd
Liga Inggris 8 Januari 2026, 12:23
-
Jadwal Lengkap Serie A 2025/2026
Liga Italia 8 Januari 2026, 12:03
-
Kesempatan Emas Arsenal Perlebar Jarak Setelah Man City dan Villa Terpeleset
Liga Inggris 8 Januari 2026, 11:49
-
Ini Alasan Liam Rosenior Tak Pimpin Chelsea Saat Lawan Fulham
Liga Inggris 8 Januari 2026, 11:29
-
Tiga Pemain Muda Persija Siap Asah Jam Terbang di Klub Baru
Bola Indonesia 8 Januari 2026, 11:09
-
Barcelona Ukir Sejarah di Piala Super Spanyol usai Bantai Athletic Club 5-0
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 11:06
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR