Bola.net - - Phil Neville meminta Anthony Martial bicara dengan agennya untuk membantah semua kabar yang mengatakan ia akan pergi dari Manchester United.
Martial belakangan ini tidak lagi menjadi pemain utama di United, dengan hanya membuat delapan penampilan sebagai starter di Premier League.
Agennya, Philippe Lamboley, sempat mengklaim pekan lalu bahwa ia tengah mempertimbangkan tawaran yang masuk dari Sevilla. Namun demikian, Neville menyarankan agar pemain berusia 21 tahun tak memikirkan hal tersebut dan lebih fokus di atas lapangan.
Anthony Martial
"Saya kira semuanya sederhana untuk Martial. Klub membelinya dengan harga 60 juta poundsterling. Dia harus bermain di level tersebut dengan lebih konsisten," tutur Neville menurut Express.
"Dia harus menghubungi agennya dan bertanya mengapa ia dikaitkan dengan Sevilla."
"Manchester United adalah salah satu tim terbesar dunia dan dia ingin bertahan di sini."
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jose Mourinho Mengaku Kagum dengan Fans MU
Liga Inggris 4 Januari 2017, 23:00
-
Evra Dipercaya Akan Kembali ke MU
Liga Inggris 4 Januari 2017, 21:45
-
Ibrahimovic Terpilih Sebagai PFA Fans' Premier League Player of the Month
Liga Inggris 4 Januari 2017, 20:25
-
Guardiola Akui Level City Masih Tertinggal Jauh dari MU
Liga Inggris 4 Januari 2017, 17:15
-
Mata: Rashford Buat MU Semakin Berbahaya
Liga Inggris 4 Januari 2017, 15:56
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Arsenal vs Liverpool: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 9 Januari 2026, 00:30
-
Kekuatan Pemain Lokal Bicara: Bhayangkara Presisi Awali Proliga 2026 dengan Kemenangan
Voli 8 Januari 2026, 23:17
-
Bandung BJB Tandamata Mengawali Proliga 2026 dengan Tekad Juara yang Kembali Menyala
Voli 8 Januari 2026, 22:08
-
Pelita Jaya Launching Tim untuk IBL 2026, Bidik Juara demi Wujudkan Bintang Lima
Basket 8 Januari 2026, 22:02
-
Proliga 2026: Popsivo Polwan Tetap Lakukan Evaluasi Meski Sukses Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 21:43
-
Hasil Proliga 2026: Juara Bertahan Bhayangkara Presisi Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 20:47
-
Antoine Semenyo Mendarat di Manchester, Segera Resmi Jadi Pemain Anyar Man City
Liga Inggris 8 Januari 2026, 20:32
-
Ini PR Disiplin Chelsea yang Harus Dilihat Oleh Pelatih Baru Liam Rosenior
Liga Inggris 8 Januari 2026, 19:57
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR