Bola.net - - Anthony Martial sering keluar masuk tim inti Manchester United musim ini.
Dan bahkan legenda Old Trafford, Gary Neville, tak tahu di mana sang pemain bisa masuk dalam rencana yang dimiliki oleh manajer Jose Mourinho.
Martial seringkali menunjukkan performa memikat ketika bermain di posisi melebar, saat menjalani debutnya di Inggris musim lalu. Namun ia gagal menunjukkan performa yang sama musim ini, dengan hanya mencetak enam gol di semua kompetisi.
Dan sebagai jawaban atas saran yang mengatakan bahwa Martial harus dimainkan di posisi terbaiknya, Neville mengatakan bahwa ia sendiri tidak tahu di mana sang pemain bisa mengeluarkan potensinya secara maksimal.
Gary Neville
Di Twitter, mantan pemain Manchester United itu menulis: "Di mana itu? (posisi terbaik Martial-red)."
Martial tak masuk skuat United ketika mereka bermain melawan Hull City pagi tadi. Pemain Prancis akan berharap ia kembali masuk tim, ketika klub menghadapi Wigan di babak IV Piala FA di akhir pekan ini.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Mourinho: Wigan Lawan Yang Sulit
Liga Inggris 27 Januari 2017, 23:46 -
Solusi Jitu Dari Mourinho untuk Martial
Liga Inggris 27 Januari 2017, 21:05 -
Mourinho Tak Mainkan De Gea Lawan Wigan
Liga Inggris 27 Januari 2017, 20:32 -
Southampton Diyakini Bisa Sulitkan MU
Liga Inggris 27 Januari 2017, 18:12 -
MU Batalkan Rencana Jual Ashley Young
Liga Inggris 27 Januari 2017, 17:31
LATEST UPDATE
-
Ryan Gravenberch Siap Antar Liverpool Bangkit di Stamford Bridge
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 11:47 -
Real Madrid Disebut-sebut dalam Lagu di Album Baru Taylor Swift, Ada Apa Nih?
Bolatainment 4 Oktober 2025, 11:22 -
Gabriel Magalhaes Diragukan Tampil, Arsenal Pincang Lawan West Ham
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 10:30
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR