Bola.net - - Legenda tim nasional sepakbola Brasil, Bebeto, menilai Real Madrid akan jadi tim yang sangat kuat jika Neymar bergabung. Madrid bisa jadi tim yang tidak terkalahkan bersama seorang Neymar.
Madrid disebutkan tertarik untuk membawa Neymar pada bursa transfer musim depan. Madrid membutuhkan jasa pemain berusia 26 tahun lantaran Cristiano Ronaldo kini sudah mulai menua. Ronaldo sudah berusia 33 tahun.
"Real Madrid sudah memiliki tim yang hebat dan sejarah yang mengesankan. Jadi, pemain seperti Neymar, yang berbeda dari pemain lain, pasti akan memiliki tempatnya di Madrid," ucap Bebeto.
Bebeto yakin Neymar bisa sukses jika bergabung dengan Madrid. Begitu juga sebaliknya, Madrid akan sukses bersama Neymar. Masalahnya, Bebeto melihat kemungkinan PSG akan melepas Neymar ke Madrid cukup tipis.
"Sangat kecil kemungkinan bagi Neymar untuk pindah dari PSG. Tapi, saya tidak tahu apa yang terjadi. Hanya saja, jika dia bergabung, maka Madrid akan jadi tim yang tidak terkalahkan," tandas Bebeto.
Meskipun sulit, bukan berarti mustahil bagi Neymar untuk pindah ke Madrid. Bebeto berkaca dari kasus kepindahan Neymar dari Barcelona. Tak banyak yang menduga bintang timnas Brasil akan pindah dari Barca ke PSG.
"Sepakbola sekarang sudah berubah dan jika sebelumnya orang melihat sulit bagi Neymar untuk pindah dari Barca, sekarang dia sudah tahu apa yang akan terjadi di masa depan," tandas sosok berusia 54 tahun tersebut.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Liga Eropa Lain 18 Mei 2018, 22:56

-
Wenger Sanggah Ada Kontak dengan PSG
Liga Inggris 18 Mei 2018, 22:38
-
Neymar Gabung, Madrid Jadi Klub Tak Terkalahkan
Liga Inggris 18 Mei 2018, 21:07
-
Neymar Semakin Dekat Dengan Comeback?
Piala Dunia 18 Mei 2018, 14:51
-
Liga Italia 18 Mei 2018, 06:02

LATEST UPDATE
-
PSM vs Bali United: Tekad Pasukan Ramang Hentikan Tren Buruk
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 07:44
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Serie A 2025/2026
Liga Italia 9 Januari 2026, 07:41
-
Man of the Match Milan vs Genoa: Lorenzo Colombo
Liga Italia 9 Januari 2026, 07:11
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 07:05
-
Man of the Match Real Madrid vs Atletico Madrid: Federico Valverde
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 07:04
-
Rapor Pemain Liverpool: Performa Solid Bikin Arsenal Kehilangan Taji
Liga Inggris 9 Januari 2026, 06:07
-
Hasil Milan vs Genoa: Akhir Dramatis yang Menguntungkan Inter Milan
Liga Italia 9 Januari 2026, 06:00
-
Rapor Pemain Arsenal: Gyokeres Gagal Bersinar Saat The Gunners Ditahan Liverpool
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:50
-
Hasil Real Madrid vs Atletico Madrid: El Clasico di Final Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 05:44
-
Man of the Match Arsenal v Liverpool: Gabriel Magalhaes
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:30
-
Hasil Arsenal vs Liverpool: Saling Tekan, Gol Tak Kunjung Datang
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:04
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR