Sang juara bertahan Premier League diklaim telah memberikan tawaran senilai 30 juta poundsterling untuk bek Inggris, setelah mereka kalah 0-3 di tangan Manchester City, namun The Toffees akan segera menampik tawaran tersebut, menurut laporan The Express.
Bos Chelsea, Jose Mourinho, disebut siap mengeluarkan dana hingga 40 juta euro untuk mendatangkan Stones dari Everton.
Rekor Premier League untuk seorang bek hingga saat ini tercatat di angka 32 juta poundsterling, ketika Manchester City membeli Eliaquim Mangala di musim panas lalu.
Pemilik The Blues, Roman Abramovich, belakangan disebut sudah memberikan persetujuan pada manajemen klub untuk mendatangkan dua atau tiga pemain anyar di musim panas ini, usai mereka gagal meraih kemenangan di dua laga perdana EPL. [initial]
Baca Juga:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Rebutan Donsah, Agen Kesampingkan Nego dengan Chelsea
Liga Inggris 18 Agustus 2015, 23:18
-
Usai Kalah dari Man City, Terry Pamer Mobil Baru
Open Play 18 Agustus 2015, 18:30
-
'Mourinho Arogan Cuma untuk Lindungi Dirinya'
Liga Inggris 18 Agustus 2015, 14:59
-
Abramovich Minta Mourinho Beli Griezmann
Liga Inggris 18 Agustus 2015, 12:48
-
Chelsea Gagal Raup Poin, Begovic Merasa Aksinya Sia-sia
Liga Inggris 18 Agustus 2015, 12:28
LATEST UPDATE
-
Evaluasi Timnas Indonesia U-22 jelang SEA Games 2025: Progres Terlihat, PR Masih Ada
Tim Nasional 19 November 2025, 04:25
-
Imbang 2-2 Lawan Mali, Ini 3 Pemain Timnas Indonesia U-22 yang Layak Dapat Apresiasi
Tim Nasional 19 November 2025, 04:00
-
Kabar Buruk untuk Arsenal, Pemulihan Kai Havertz Alami Kemunduran
Liga Inggris 19 November 2025, 02:20
-
Arsenal Buka Peluang Lepas 4 Pemain di Bursa Transfer Januari, Siapa Saja?
Liga Inggris 19 November 2025, 00:56
-
Manchester United Bisa Jual Marcus Rashford dan Kobbie Mainoo untuk Patuhi PSR
Liga Inggris 19 November 2025, 00:30
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55




















KOMENTAR