
Bola.net - Winger muda Manchester United, Amad Diallo mengaku tidak keberatan nomor punggungnya diambil oleh Raphael Varane. Sang winger juga senang mendapatkan nomor punggung baru di MU.
Diallo resmi bergabung dengan Manchester United pada awal tahun lalu. Saat bergabung, ia diberikan nomor punggung 19.
Namun di musim 2021/22 ini Diallo harus bergeser ke nomor punggung 16. Ini dikarenakan nomor punggung 19 dikenakan oleh rekrutan baru MU, Raphael Varane.
Diallo mengaku tidak keberatan harus mengenakan nomor 16. "Ketika saya diberitahu saya akan mengenakan nomor punggung 16, saya merasa senang," ujar Diallo kepada laman resmi MU.
Baca komentar lengkap sang winger di bawah ini.
Nomor Bagus
Diallo malah merasa terhormat bisa mengenakan nomor punggung 16 di skuat MU.
Ini dikarenakan nomor punggung itu merupakan nomor punggung yang dikenakan pelatihnya saat ini, Michael Carrick.
"Saya tahu Michael Carrick mengenakan nomor punggung ini dalam jangka waktu yang sangat panjang, jadi saya senang mendapatkan nomor punggung ini,"
Warisan Para Legenda
Diallo juga menilai Carrick bukan satu-satunya pemain hebat MU yang mengenakan nomor 16.
Ia tahu bahwa ada banyak pemain hebat yang mengenakan nomor itu sehingga senang bisa mewarisi nomor itu.
"Saya tahu bahwa nomor ini dikenakan para legenda klub ini. Jadi saya menghormati nomor ini dan juga para penggunanya sebelum saya," ujarnya.
Bakal Dipinjamkan
Menurut gosip yang beredar, Diallo kemungkinan besar tidak akan mengenakan nomor punggung ini.
Karena sang winger akan dikirimkan ke klub lain sebagai pemain pinjaman.
(MUFC)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Cristiano Ronaldo Digosipkan Pindah ke Man City, Begini Respon Solskjaer
Liga Inggris 26 Agustus 2021, 21:38
-
Hampir Deal, Amad Diallo Bakal 'Disekolahkan' MU ke Klub Ini
Liga Inggris 26 Agustus 2021, 21:28
-
Wolverhampton vs Manchester United, Edinson Cavani Bisa Tampil
Liga Inggris 26 Agustus 2021, 21:12
-
Buah Simalakama, Transfer Mbappe ke Real Madrid Bakal Rugikan MU Juga
Liga Inggris 26 Agustus 2021, 21:02
-
Nomor Pungungnya 'Direbut' Varane, Amad Diallo Woles
Liga Inggris 26 Agustus 2021, 20:50
LATEST UPDATE
-
Harry Maguire Bakal Comeback di Laga MU vs Brighton, Tapi...
Liga Inggris 10 Januari 2026, 15:30
-
Marc Klok, Adam Alis, dan 2 Mantan Pemain Persija yang Kini Membela Persib
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 15:28
-
Live Streaming Man City vs Exeter City - Link Nonton FA Cup/Piala FA di Vidio
Liga Inggris 10 Januari 2026, 15:00
-
Aspar Team Sebut CFMoto Godok Rencana Balapan di MotoGP, Tapi Jalannya Takkan Mulus
Otomotif 10 Januari 2026, 14:47
-
Darrren Fletcher Pastikan MU Bakal All-In ke FA Cup
Liga Inggris 10 Januari 2026, 14:15
-
Login! Arsenal Ramaikan Perburuan Transfer Marc Guehi
Liga Inggris 10 Januari 2026, 13:30
-
Luis Enrique Enggan Perpanjang Kontrak di PSG, MU Siaga Satu!
Liga Inggris 10 Januari 2026, 12:30
-
Bandung BJB Tandamata Buka Proliga 2026 dengan Kemenangan Meyakinkan, Risco Herlambang Puas
Voli 10 Januari 2026, 11:40
-
Chelsea Digosipkan Bakal Angkut Vinicius Junior, Begini Kata Fabrizio Romano
Liga Inggris 10 Januari 2026, 11:15
-
Kabar Terbaru Calon Caretaker Baru MU: Jadinya Ole apa Carrick nih?
Liga Inggris 10 Januari 2026, 10:30
-
Arsenal Intip Peluang Bajak Arda Guler dari Real Madrid
Liga Inggris 10 Januari 2026, 10:15
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52

























KOMENTAR