Duel yang kerap menghadirkan kejutan serta keseruan tingkat tinggi, selain itu ada juga bumbu reuni dari Gabriel Obertan si winger eks-Setan Merah.
Mantan pemain internasional Prancis U-21 ini menghadapi bekas klubnya, ia mengakui ada tambahan dorongan semangat untuk bermain baik saat ia kembali ke Old Trafford.
"Selalu istimewa untuk kembali ke klub lama. Saya masih memiliki banyak teman di sana, dan terasa sedikit aneh ketika saya pertama kali kembali, namun sekarang saya terbiasa dengannya dan kami pergi dengan tujuan mencari tiga poin," ucapnya.
"Selalu ada sedikit motivasi ekstra ketika anda bermain melawan klub lama. Itu sama bagi saya seperti saat melawan Bordeaux."
Obertan gagal bersinar di bawah asuhan Ferguson dan ia hanya menjadi pemain inti sebanyak 13 kali dalam dua musim, sebelum pindah ke St James Park dengan biaya transfer dua juta pounds pada Agustus 2011.
"Setelah apa yang kami alami pada musim lalu di mana orang-orang memiliki harapan tinggi pada kami. Kami tahu kami akan harus bekerja keras di Old Trafford." (reu/lex)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Toure: Permainan City Sudah Terbaca
Liga Inggris 26 Desember 2012, 20:00
-
Video: Opa Fergie Gangnam Style!
Open Play 26 Desember 2012, 16:45
-
Vidic Bahagia Serdadu MU Pulih di Saat Tepat
Liga Inggris 26 Desember 2012, 16:33
-
Barry Optimis City Bisa Salip MU Lagi
Liga Inggris 26 Desember 2012, 15:38
-
ManUtd, Chelsea dan Liverpool Buru Carlos Mane
Liga Inggris 26 Desember 2012, 15:20
LATEST UPDATE
-
Hasil Al-Nassr vs Al-Qadisiyah: Ronaldo Cetak Gol, tapi Tim Tuan Rumah Tetap Kalah
Asia 9 Januari 2026, 03:29
-
Tempat Menonton Arsenal vs Liverpool: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 9 Januari 2026, 00:30
-
Kekuatan Pemain Lokal Bicara: Bhayangkara Presisi Awali Proliga 2026 dengan Kemenangan
Voli 8 Januari 2026, 23:17
-
Bandung BJB Tandamata Mengawali Proliga 2026 dengan Tekad Juara yang Kembali Menyala
Voli 8 Januari 2026, 22:08
-
Pelita Jaya Launching Tim untuk IBL 2026, Bidik Juara demi Wujudkan Bintang Lima
Basket 8 Januari 2026, 22:02
-
Proliga 2026: Popsivo Polwan Tetap Lakukan Evaluasi Meski Sukses Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 21:43
-
Hasil Proliga 2026: Juara Bertahan Bhayangkara Presisi Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 20:47
-
Antoine Semenyo Mendarat di Manchester, Segera Resmi Jadi Pemain Anyar Man City
Liga Inggris 8 Januari 2026, 20:32
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR