Aina memang mampu mencuri perhatian pelatih baru Chelsea, Antonio Conte dalam pramusim lalu. Namun hingga kini dirinya masih terus mencari kesempatan untuk bisa menembus tim utama The Blues.
Meski tak banyak bermain di pertandingan kompetitif, namun Obi Mikel mengungkapkan keyakinan dan pujiannya kepada bek 19 tahun tersebut.
"Aina merupakan pemain yang sangat, sangat bagus," puji Mikel seperti dilansir dari Goal International.
"Dia telah meningkatkan diri cukup banyak setelah bermain di beberapa pertandingan persahabatan dan dia bermain sangat, sangat baik," tambahnya.
"Saya cukup terkesan dengan penampilannya dan itu hanya soal waktu sebelum anak ini masuk dalam tim utama," tutupnya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Agen Buka Kesempatan Silva Pergi Ke Chelsea
Liga Inggris 8 Oktober 2016, 22:50
-
Buruan Chelsea dan Liverpool Buka Kans Gabung Bayern Munchen
Liga Eropa Lain 8 Oktober 2016, 20:00
-
Obi Mikel Terkesan Betapa Bagusnya Ola Aina
Liga Inggris 8 Oktober 2016, 19:15
-
Obi Mikel Bujuk Ola Aina Pilih Nigeria, Bukan Inggris
Liga Inggris 8 Oktober 2016, 17:15
-
Eden Hazard Disebut Siap Tinggalkan Chelsea
Liga Inggris 8 Oktober 2016, 01:36
LATEST UPDATE
-
Prediksi Man City vs Exeter City 10 Januari 2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 22:00
-
Transformasi Sisi Kanan Real Madrid: Valverde dan Rodrygo Menggila!
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 21:56
-
Man United Cari Manajer Baru, Nama Eddie Howe Terus Disebut-sebut
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:58
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 19:39
-
Melihat Arsenal Frustrasi Ditahan Liverpool, Bukti Alotnya Perburuan Gelar!
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:31
-
Viktor Gyokeres Justru Jadi Tanda Tanya di Lini Depan Arsenal
Liga Inggris 9 Januari 2026, 18:57
-
2 Hal yang Bikin Milan Kehilangan Poin Lawan Genoa: Blunder dan Kurang Sabar
Liga Italia 9 Januari 2026, 18:15
-
FIFA Gandeng TikTok, Konten Live Piala Dunia 2026 Hadir dan Bisa Diakses Langsung
Piala Dunia 9 Januari 2026, 17:58
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52

























KOMENTAR