Masa depan di Stamford Bridge saat ini tengah dipertanyakan karena ia bukan menjadi pilihan utama bagi pelatih baru The Blues. Buktinya, ia hanya duduk di bangku cadangan hingga laga usai ketika Chelsea menghadapi West Ham di Stamford Bridge, Selasa (16/8).
Beberapa sumber mengatakan Chelsea ingin melepas Febregas ke Real Madrid jika klub dari Spanyol tersebut berkenan membelinya. Namun menurut laporan yang dilansir Sports Mole, pemain 29 tahun tersebut akan terus berjuang mendapat tempat di Chelsea.
Febregas gabung dengan Chelsea pada tahun 2014 dari Barcelona dengan harga 30 juta pounds. Selama dua tahun, ia sudah merasakan satu gelar Premier League dan Capital One Cup. [initial]
Baca Juga:
- Parker: Ini adalah Musim Menentukan Rooney di MU
- Agen: Klopp Stop Transfer Lucas ke Galatasaray
- Neville: Fans MU Paling Percaya Diri Musim Ini
- Mane: Ada Semangat Tim Yang Bagus di Liverpool
- Giroud Bisa Jadi Penerus Robin van Persie, Henry dan Bergkamp
- MU Ingin Bujuk Pereira Agar Jalani Peminjaman di Inggris
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ogah ke Real Madrid, Febregas Ingin Buktikan Diri di Chelsea
Liga Inggris 16 Agustus 2016, 23:45
-
Chelsea Akan Kembali untuk Menawar Bek Napoli Koulibaly
Liga Inggris 16 Agustus 2016, 23:31
-
Gary Cahill: Bukan Waktunya Bicara Gelar Juara
Liga Inggris 16 Agustus 2016, 21:38
-
Video: Gemasnya Abramovich Kala Chelsea Gagal Cetak Gol
Open Play 16 Agustus 2016, 19:09
-
Chelsea Tawarkan Fabregas ke Madrid, PSG, Juve, dan Barca
Liga Inggris 16 Agustus 2016, 15:48
LATEST UPDATE
-
Drama Penalti di Basra: Irak Kalahkan Uni Emirat Arab 2-1, Jaga Asa ke Piala Dunia 2026
Piala Dunia 19 November 2025, 09:16
-
Evaluasi Timnas Indonesia U-22 jelang SEA Games 2025: Progres Terlihat, PR Masih Ada
Tim Nasional 19 November 2025, 04:25
-
Imbang 2-2 Lawan Mali, Ini 3 Pemain Timnas Indonesia U-22 yang Layak Dapat Apresiasi
Tim Nasional 19 November 2025, 04:00
-
Kabar Buruk untuk Arsenal, Pemulihan Kai Havertz Alami Kemunduran
Liga Inggris 19 November 2025, 02:20
-
Arsenal Buka Peluang Lepas 4 Pemain di Bursa Transfer Januari, Siapa Saja?
Liga Inggris 19 November 2025, 00:56
-
Manchester United Bisa Jual Marcus Rashford dan Kobbie Mainoo untuk Patuhi PSR
Liga Inggris 19 November 2025, 00:30
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55

























KOMENTAR