Winger timnas Inggris itu ditarik dari starting lineup The Gunners jelang kickoff laga Premier League akhir pekan kemarin kontra Stoke City di Emirates Stadium.
Manajer Arsene Wenger sebelumnya mengaku tak mengetahui pasti masalah yang dihadapi Walcott. Namun kini terungkap jika pemain 24 tahun itu mengeluh sakit pada perutnya dan diharuskan menjalani operasi.
Demi masa pemulihan, Walcott bakal rehat selama tiga pekan. Itu artinya dia bakal absen membela Inggris di partai krusial kualifikasi Piala Dunia 2014 kontra Montenegro dan Poland. Selain itu ia juga akan melewatkan laga Arsenal kontra West Brom, Swansea City dan Napoli. [initial]
Berita Bola ala Kick and Rush (twg/row)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Gooners Disebut Sebagai Kriminal, Arsenal Boikot BBC
Bolatainment 25 September 2013, 22:05
-
Setelah Nasri dan Song, Kini Frimpong Olok Dirinya Sendiri
Bolatainment 25 September 2013, 16:25
-
Operasi Perut, Walcott Rehat Tiga Pekan
Liga Inggris 25 September 2013, 13:24
-
Preview: West Brom vs Arsenal, Kesempatan Pelapis
Liga Inggris 25 September 2013, 12:06
-
'Soal Transfer, Arsenal Lebih Cerdas Daripada Real Madrid'
Liga Inggris 25 September 2013, 05:32
LATEST UPDATE
-
Live Streaming Charlton vs Chelsea - Link Nonton FA Cup/Piala FA di Vidio
Liga Inggris 10 Januari 2026, 20:00
-
Chelsea Tuntaskan Transfer Pertama di Era Liam Rosenior, Satu Gelandang Pergi
Liga Inggris 10 Januari 2026, 19:49
-
Phonska Awali Proliga 2026 dengan Kemenangan Telak atas Falcons
Voli 10 Januari 2026, 19:36
-
Manchester United Siap Tikung Arsenal Demi Striker 17 Tahun
Liga Inggris 10 Januari 2026, 19:12
-
Jadwal Persib vs Persija di BRI Super League
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 18:20
-
Prediksi BRI Super League: Arema vs Persik 11 Januari 2026
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 17:53
-
Prediksi BRI Super League: Semen Padang vs Persis Solo 11 Januari 2026
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 17:49
-
Prediksi BRI Super League: Persib vs Persija Jakarta 11 Januari 2026
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 17:44
-
Hasil Persebaya vs Malut: Gali Freitas Borong Gol, Bajul Ijo Menang Tipis
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 17:39
-
Live Streaming Roma vs Sassuolo - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 10 Januari 2026, 17:00
-
Prediksi Susunan Pemain Chelsea vs Charlton, Debut Liam Rosenior
Liga Inggris 10 Januari 2026, 16:49
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
























KOMENTAR