Bola.net - - Penyerang , Divock Origi membeber kunci suksesnya pada musim ini. Menurutnya, selama ini ia banyak belajar dari para penyerang legendaris Liverpool.
Origi sempat hanya menjadi pemain cadangan pada awal musim. Namun, belakangan pemain berusia 21 tahun ini mampu menembus posisi utama di lini depan The Reds.
Penyerang asal Belgia sudah mencetak empat gol dari 15 pertandingan yang ia mainkan di Premier League.
"Saya banyak membaca tentang semua penyerang Ian Rush, Michael Owen, Robbie Fowler, Luis Suarez dan Fernando Torres. Saya ingin menjadi pemain seperti mereka," kata Origi.
"Setiap penyerang memiliki kualitas. Lihatlah agresifitas Diego Costa, Kecepatan lari Edinson Cavani dan juga penyelesaian Harry Kane," sambungnya.
Sebagai seorang penyerang muda, Origi percaya bahwa ia punya potensi untuk menjadi lebih baik. Namun, ia juga sadar bahwa butuh kerja keras untuk bisa masuk jajaran penyerang top dunia.
"Saya harus banyak belajar dari semua orang. Saya banyak melakukan analisis pada permainan saya. Saya juga banyak menyaksikan video pertandingan saya," tutup Origi.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Klopp Yakin Gotze Masih Pemain Kelas Dunia
Liga Eropa Lain 31 Desember 2016, 22:56
-
Origi Belajar Dari Para Legenda Liverpool
Liga Inggris 31 Desember 2016, 22:25
-
Mignolet Tegaskan Tak Ingin Jadi Cadangan
Liga Inggris 31 Desember 2016, 21:21
-
Inter Milan Bekukan Transfer Lucas Leiva
Liga Italia 31 Desember 2016, 19:04
-
Mignolet Bicara Peluang Juara Liverpool
Liga Inggris 31 Desember 2016, 17:37
LATEST UPDATE
-
Lupakan Ronaldo, Bruno Fernandes Buktikan Jadi Pemain Paling Penting di Timnas Portugal
Piala Dunia 18 November 2025, 23:41
-
Analisis Calon Pengganti Robert Lewandowski: Menimbang 4 Kandidat Ideal untuk Barcelona
Liga Spanyol 18 November 2025, 23:22
-
Kiper Persis Solo Gianluca Pandeynuwu Ukir Sejarah di BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 18 November 2025, 23:11
-
Benjamin Sesko Absen Kontra Everton, Kembalinya Diperkirakan Desember
Liga Inggris 18 November 2025, 22:46
-
Blunder Pemain Naturalisasi Malaysia Saat Sidang FIFA: Salah Sebut Asal Nenek
Tim Nasional 18 November 2025, 22:37
-
2 Laga Timnas Indonesia U-22 vs Mali: Kalah di Laga Pertama, Imbang di Laga Kedua
Tim Nasional 18 November 2025, 22:36
-
Bermain Api: Risiko Besar Perlakuan Tuchel pada Bellingham di Timnas Inggris
Piala Dunia 18 November 2025, 21:51
-
Calhanoglu dan Misi 'Anti-Modric': Kunci Taktik Chivu Menghadapi Panasnya Derby Milan
Liga Italia 18 November 2025, 21:02
-
Adrien Rabiot dan Dilema Derby: Analisis Kebugaran, Strategi, dan Alternatif AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 20:08
-
Langkah dan Strategi Luciano Spalletti untuk Mengembalikan Juventus ke Jalur Kejayaan
Liga Italia 18 November 2025, 19:35
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55

























KOMENTAR