
Bola.net - - Michael Owen mengaku ragu mengenai transfer Antoine Griezmann ke Manchester United.
Jose Mourinho konon sudah menjadikan bintang Atletico Madrid sebagai target utamanya di musim panas mendatang. Setan Merah diperkirakan akan menggelontorkan dana besar demi membangun tim juara.
Namun demikian, mantan pemain United, Michael Owen, memperingatkan Mourinho untuk tidak mendatangkan Griezmann, yang sebelumnya dikhawatirkan bakal merusak perkembangan striker muda Marcus Rashford.
Antoine Griezmann
"Kekhawatiran saya adalah Manchester United bisa menghabiskan 100 juta pounds untuk Griezmann dan kemudian apa yang anda lakukan dengan Rashford?" tutur Owen di BT Sport.
"Bisakah anda menumpukan semua harapan padanya dan mengatakan dialah pemain utama?"
Rashford sendiri belakangan menunjukkan performa impresif di bawah asuhan Mourinho musim ini dan membantu United masuk final Liga Europa.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Enrique Puji Marlon Santos di Laga Debutnya
Liga Spanyol 15 Mei 2017, 21:43
-
Pelatih Malaga Ternyata Legenda Real Madrid
Liga Spanyol 15 Mei 2017, 21:06
-
Liga Spanyol 15 Mei 2017, 20:57

-
Musim Tersulit Simeone di Atletico
Liga Spanyol 15 Mei 2017, 20:32
-
Debut Idaman Marlon Santos di Barcelona
Liga Spanyol 15 Mei 2017, 19:49
LATEST UPDATE
-
Bila Benar Vlahovic Absen, Juventus Siapkan Kenan Yildiz jadi False 9 Lawan Fiorentina?
Liga Italia 18 November 2025, 09:45
-
Jerman vs Slovakia: Kenapa Aleksandar Pavlovic Ditarik Keluar, Cedera?
Piala Dunia 18 November 2025, 09:24
-
Declan Rice Ingin Kontrak Baru, tapi Arsenal Minta Sabar, Kenapa?
Liga Inggris 18 November 2025, 09:21
-
Pemain Cedera Saat Bela Negara di Jeda Internasional: Apakah Klub Dapat Ganti Rugi?
Piala Dunia 18 November 2025, 09:10
-
Martin Odegaard Kembali: Akankah Mikel Arteta Tetap Memberinya Kebebasan Bergerak?
Liga Inggris 18 November 2025, 09:03
-
Kabar Baik untuk Interisti! Hasil Tes Denzel Dumfries Jelang Derby Milan Diumumkan
Liga Italia 18 November 2025, 08:37
-
Solusi Panik? AC Milan Pertimbangkan Pulangkan Thiago Silva di Usia 41 Tahun!
Liga Italia 18 November 2025, 08:15
-
Lingkaran Setan Timnas Italia: Mengapa Azzurri Gagal di Kualifikasi Piala Dunia (Lagi)?
Piala Dunia 18 November 2025, 08:05
-
Sah! Erick Thohir Kini Kuasai 100% Saham Oxford United
Liga Inggris 18 November 2025, 07:38
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55
























KOMENTAR