Bola.net - - Gelandang Liverpool, Alex Oxlade-Chamberlain, belakangan ini menjadi salah satu pemain penting untuk skuat asuhan Jurgen Klopp tersebut. Menurut mantan bek Manchester City, Stuart Pearce, menganggapnya sebagai pemain yang tepat untuk The Reds.
Di awal musim ini, Liverpool memboyong Oxlade-Chamberlain dari rivalnya, Arsenal, dengan bandrol mencapai 35 juta poundsterling. Namun, ia tidak langsung mendapatkan tempat di lini tengah Liverpool.
Belakangan ini, ia terus menunjukkan penampilan impresif di lapangan. Oleh karena itu, Klopp pun mulai sering menggunakan jasa pemain berumur 24 tahun tersebut.
Pearce mengaku tak terkejut melihat perkembangan sang pemain selama bermain The Reds. Dia menganggap Oxlade-Chamberlain sebagai sosok yang tepat untuk Liverpool.
"Oxlade-Chamberlain merupakan pembelian yang bagus untuk Liverpool," ujarnya kepada Sky Sports.
"Dia punya energi yang besar. Dia memiliki tipikal selayaknya pemain Liverpool. Dia mulai menunjukkan perkembangannya," tandasnya.
Sebagai informasi, Oxlade-Chamberlain juga turut serta saat Liverpool menyingkirkan The Citizens di ajang Liga Champions. Bahkan di laga leg pertama, ia turut mencetak gol dan membuat The Reds menang dengan skor 3-0.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Henderson: Salah Sudah Berada di Tempat Terbaik
Liga Inggris 23 April 2018, 22:50
-
Kegilaan Olimpico Bisa Antar Roma ke Laga Final
Liga Champions 23 April 2018, 22:38
-
Duel Lawan Roma Diharap Jadi Awal Sesuatu Yang Istimewa Bagi Liverpool
Liga Champions 23 April 2018, 22:21
-
Penampilan Salah Melebihi Ekspektasi Liverpool
Liga Inggris 23 April 2018, 21:52
-
Biaya Transfer Keita ke Liverpool Bisa Melambung Belasan Juta Pounds
Liga Inggris 23 April 2018, 21:18
LATEST UPDATE
-
Prediksi Brentford vs Sunderland 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 14:37
-
Manchester United Diprediksi Gagal Menang di Kandang Burnley
Liga Inggris 7 Januari 2026, 14:33
-
Real Madrid Tunggu Tawaran di Kisaran Rp195 Miliar untuk Beknya
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:27
-
Robert Lewandowski Masih Menunda Keputusan Masa Depannya di Barcelona
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:18
-
Barcelona vs Athletic Club: 3 Topik Penting jelang Semifinal Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:11
-
Calon Nomor Punggung Joao Cancelo di Barcelona
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 12:42
-
Dua Pemain Binaan Persija Tampil Gemilang, Siap Tantang Persib
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 12:27
-
Prediksi Everton vs Wolves 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 12:13
-
Pelatih Top Liga Prancis Ini Masuk Bursa Manajer Baru Manchester United
Liga Inggris 7 Januari 2026, 11:53
-
Prediksi Crystal Palace vs Aston Villa 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 11:43
-
Prediksi Bournemouth vs Tottenham 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 11:23
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR