Bola.net - - Alexandre Pato memberikan penjelasan soal kegagalannya di .
Pato bergabung dengan Chelsea pada bulan Januari tahun lalu sebagai pemain pinjaman dari Corinthians, usai manajer Guus Hiddink mencari opsi baru karena ada banyak pemain yang cedera.
Striker Brasil mencetak gol di laga debutnya - via penalti ke gawang Aston Villa - usai sebelumnya melewatkan beberapa laga karena kurang fit. Namun Pato kemudian hanya membuat satu penampilan lagi di dalam perjalanan karirnya yang singkat di Chelsea.
"Saya berharap saya bermain lebih sering, namun saya mengerti. 20 hari usai saya bergabung, para pemain yang cedera sudah pulih. Dan saya yang terakhir, saya baru bergabung. Itu bukan yang saya harapkan, namun itu sudah berlalu," tutur Pato menurut Express.
Pato menambahkan: "Guus amat tegas dari hari pertama. Kami sering bicara. Chelsea punya dua atau tiga pemain yang tengah cedera. Guus mengatakan: 'Dengar, Pato, anda tahu ada hirarki di sini, kami punya aturan. Anda akan di sini dan saya akan beri kesempatan ketika saya bisa'."
"Saya pergi ke Chelsea dengan bayangan saya akan bermain lebih sering dan bisa bertahan lebih lama. Sayangnya, saya tidak bisa memainkan apa yang bisa saya mainkan. Di dalam dua pertandingan, saya menunjukkan kemampuan saya, dan mencetak gol."
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Chelsea Bidik Tiga Pemain Ini sebagai Kiper Kedua Chelsea
Liga Inggris 25 Januari 2017, 23:50
-
Chelsea Bersedia Tukar Courtois dengan Morata?
Liga Inggris 25 Januari 2017, 20:55
-
Pato Buka Suara Soal Kegagalan di Chelsea
Liga Inggris 25 Januari 2017, 16:00
-
Joe Cole Rindu Bermain di Chelsea
Liga Inggris 25 Januari 2017, 15:50
-
Fabregas Jadi Rebutan Tiga Raksasa Eropa
Liga Inggris 25 Januari 2017, 15:20
LATEST UPDATE
-
Prediksi Bournemouth vs Tottenham 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 11:23
-
Visi Darren Fletcher untuk Manchester United: Kembalikan DNA Setan Merah!
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:50
-
Dipercaya Jadi Caretaker MU, Darren Fletcher: Ini Beneran Kan?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:27
-
Burnley vs MU: Kobbie Mainoo Bisa Comeback?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:16
-
Manchester United dan Ole Gunnar Solskjaer Semakin Dekat untuk Balikan
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:02
-
BRI Super League: Ze Valente Mencapai Tonggak Penting 100 Laga
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 09:56
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40





















KOMENTAR