Hazard selama ini selalu menjadi andalan bagi Chelsea. Hanya saja, pemain asal Belgia tersebut pada musim lalu tidak bermain terlalu impresif dan membuat Chelsea terdampar di posisi ke-10 klasemen.
"Ketika kita bicara tentang Messi, maka kita sedang bicara tentang pemain terbaik di dunia. Dia benar-benar berada pada tingkat yang lain jika dibandingkan dengan pemain lain. Tapi, Hazard adalah pemain yang sangat-sangat baik," buka Pedro kepada Standard.
"Kita bisa menyaksikan bahwa teknik Hazard sangat baik dan dia telah menunjukkan segalanya di Chelsea," sambungnya.
Dengan usia yang masih 25 tahun, Pedro yakin bahwa karir Hazard masih bisa berkembang lebih baik. Mantan pemain Barcelona ini memprediksi bahwa Hazard akan masuk dalam jajaran pemain terbaik dunia.
"Hazard masih muda, sehingga ia masih akan terus meningkatkan kualitasnya dan suatu hari akan berada di antara para pemain terbaik dunia. Sangat sulit untuk bersaing dengan pemain seperti Messi,"
"Tapi, Hazard punya semua kualitas untuk bisa melakukan semua itu," tukasnya. [initial]
Baca Ini Juga:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Matic Sambut Kante Dengan Pujian
Liga Inggris 26 Juli 2016, 22:35
-
Pedro: Messi Terbaik, Tapi Hazard Punya Kualitas
Liga Inggris 26 Juli 2016, 19:45
-
Video: Malunya Courtois Kena Panenka Bintang NBA
Open Play 26 Juli 2016, 16:59
-
Ini Permintaan Khusus Moses untuk Conte
Liga Inggris 26 Juli 2016, 15:41
-
Empat Bomber untuk Chelsea Sebagai Alternatif Lukaku & Morata
Editorial 26 Juli 2016, 15:36
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Arsenal vs Liverpool: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 9 Januari 2026, 00:30
-
Kekuatan Pemain Lokal Bicara: Bhayangkara Presisi Awali Proliga 2026 dengan Kemenangan
Voli 8 Januari 2026, 23:17
-
Bandung BJB Tandamata Mengawali Proliga 2026 dengan Tekad Juara yang Kembali Menyala
Voli 8 Januari 2026, 22:08
-
Pelita Jaya Launching Tim untuk IBL 2026, Bidik Juara demi Wujudkan Bintang Lima
Basket 8 Januari 2026, 22:02
-
Proliga 2026: Popsivo Polwan Tetap Lakukan Evaluasi Meski Sukses Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 21:43
-
Hasil Proliga 2026: Juara Bertahan Bhayangkara Presisi Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 20:47
-
Antoine Semenyo Mendarat di Manchester, Segera Resmi Jadi Pemain Anyar Man City
Liga Inggris 8 Januari 2026, 20:32
-
Ini PR Disiplin Chelsea yang Harus Dilihat Oleh Pelatih Baru Liam Rosenior
Liga Inggris 8 Januari 2026, 19:57
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR