MU gagal menjual De Gea dengan harga 29 juta pounds karena keterlambatan dalam menyetorkan berkas kepada LFP (otoritas Liga Spanyol) pada menit-menit akhir bursa transfer di Spanyol. Kegagalan ini membuat MU terancam kehilangan pemain secara gratis tahun depan. Pasalnya, kontrak De Gea di Old Trafford hanya menyisakan satu tahun.
"Mungkin ini semua akan menyadarkan MU yang seharusnya menuntaskan transfer itu lebih awal," kata Barnes pada Talk SPORT.
"Kegagalan ini bukan hasil yang diinginkan kedua tim. De Gea ingin hengkang, dan saya yakin Man United ingin mendapatkan uang.
"Tapi transfer itu gagal karena mereka menunggu hingga menit-menit akhir; Man United ingin banyak uang dan Real Madrid ingin bayar sedikit--semua berakibat pada dua tim." jelas Barnes. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Pelajaran dari De Gea, Jangan Lagi Bermain di Deadline Day
Liga Inggris 3 September 2015, 23:28
-
Butland Yakin De Gea Segera Bangkit di MU
Liga Inggris 3 September 2015, 23:12
-
Jose Gaya: Marcelo Bek Kiri Terbaik di Dunia
Liga Spanyol 3 September 2015, 20:40
-
Ronaldo & Messi Bantu London Bebas Puntung Rokok
Bolatainment 3 September 2015, 15:29
-
Benitez: Madrid Harus Tetap Tenang
Liga Spanyol 3 September 2015, 14:31
LATEST UPDATE
-
Derby della Madonnina: Mentalitas dan Kualitas Modric, Faktor Pembeda bagi AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 00:02
-
Juventus cuma Punya 1 Gelandang Top: Analisis, Masalah Struktural, Agenda Transfer
Liga Italia 17 November 2025, 23:14
-
Juventus Butuh Regista: Tuntutan Spalletti yang Tak Bisa Ditawar
Liga Italia 17 November 2025, 23:03
-
Mesin Gol Belum Berkarat: Lewandowski Bukan Cadangan, Barcelona Masih Membutuhkannya!
Liga Spanyol 17 November 2025, 22:46
-
Real Madrid Siap Ambil Risiko? Xabi Alonso Pertimbangkan Transfer Striker West Ham
Liga Spanyol 17 November 2025, 21:07
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55





















KOMENTAR