Rooney selalu menolak melakukan anjuran Clegg untuk menjalani berbagai aktivitas di pusat kebugaran United. Sebaliknya, Ronaldo selalu menjalani apa pun yang menjadi anjuran Clegg.
"Wayne menganggap latihan di gym tidak penting. Dia selalu berkata: 'Saya di sini untuk bermain bola'. Saya sebenarnya berharap bisa membuatnya menjadi lebih rajin," ungkap Clegg kepada The Sun.
Sementara itu, Ronaldo disebut Clegg sebagai pemain yang hanya memikirkan sepakbola setiap saat. Apa pun perintah pelatih, Ronaldo selalu menjalankannya dengan penuh. Clegg mengaku sangat mengagumi dedikasi dan tekad Ronaldo.
"Cristiano Ronaldo berada di level yang berbeda. Dia selalu melakukan apa yang saya perintahkan dan bahkan lebih. Dia hidup dan bernapas untuk sepakbola. Dedikasi yang ditunjukkannya sungguh fenomenal," tambahnya.
Clegg mengakhiri dengan keyakinan bahwa belum terlambat bagi Rooney untuk mengejar ketertinggalannya dari Ronaldo. "Wayne masih bisa menjadi sebagus Ronaldo jika dia mau bekerja keras di gym. Wayne adalah pemain hebat ketika pikirannya sedang fokus," pungkasnya. [initial]
Petr Cech: Rooney Bisa Datang ke Chelsea
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ronaldo: Saya Rindu Manchester United
Liga Champions 3 Juli 2013, 20:59
-
Pelatih United Ungkap Perbedaan Rooney dan Ronaldo
Liga Inggris 3 Juli 2013, 19:31
-
Petr Cech: Rooney Bisa Datang ke Chelsea
Liga Inggris 3 Juli 2013, 18:27
-
Andai Rooney Pergi, Siapa Yang Layak Jadi Pengganti?
Editorial 3 Juli 2013, 16:45
-
Rayuan Pique: Rooney Cocok Untuk Barca
Liga Spanyol 3 Juli 2013, 16:16
LATEST UPDATE
-
Prediksi Inter vs Napoli 12 Januari 2026
Liga Italia 11 Januari 2026, 02:45
-
Prediksi Barcelona vs Real Madrid 12 Januari 2026
Liga Spanyol 11 Januari 2026, 02:00
-
Man of the Match Man City vs Exeter City: Antoine Semenyo
Liga Inggris 11 Januari 2026, 01:49
-
Head-to-Head Barcelona vs Real Madrid Jelang Final Piala Super Spanyol 2026
Liga Spanyol 11 Januari 2026, 00:10
-
Joan Garcia Siap Jalani Debut El Clasico Sebagai Kiper Terbaik Eropa
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 23:57
-
Prediksi Bayern vs Wolfsburg 11 Januari 2026
Bundesliga 10 Januari 2026, 23:56
-
Prediksi Man United vs Brighton 11 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 23:51
-
Rodrygo Goes Dipastikan Fit, Siap Guncang El Clasico Final Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 23:48
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52





















KOMENTAR