Pellegrini sepakat untuk berpisah dengan Manchester City pada akhir musim 2015/16, capaian terakhirnya bersama The Citizen yakni menjejak babak semifinal Liga Champions. Beberapa tawaran sudah masuk dalam meja kerjanya, namun Pellegrini mengaku tidak tertarik.
"Tak ada satu pun proyek yang masuk membuat saya tergoda. Saya memiliki tiga tahun yang menarik di Inggris, jadi saya ingin tetap bertahan di level tertinggi. Klub-klub masih belum meyakinkan saya untuk mengambilnya," ujar Pellegrini kepada Fox Sports.
AC Milan sempat dikaitkan dengan Pellegrini, namun klub Serie A akhirnya memilih memakai jasa Vincenzo Montella. Begitu juga dengan timnas Chile yang mendapuk Juan Antonio Pizzi untuk menggantikan Jorge Sampaoli.
Jika diberikan peluang melatih klub atau negara, mantan pelatih Villarreal ini mengaku lebih menyukai tantangan sebagai pelatih klub. "Saya menyukai bekerja dari hari ke hari, dan dari minggu ke minggu menghadapi pertandingan," tukasnya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Meski Cuma Uji Coba, Herrera Anggap Penting Duel Lawan City
Liga Inggris 24 Juli 2016, 23:11
-
Soal Insiden Pesawat Mendarat Darurat, Ini Penjelasan Mourinho
Bolatainment 24 Juli 2016, 21:37
-
Di Tangan Mourinho, Guardiola Yakin MU Jadi Tim Kuat
Liga Inggris 24 Juli 2016, 20:41
-
Pesawat Skuat MU ke Beijing Dipaksa Lakukan Pendaratan Darurat
Bolatainment 24 Juli 2016, 17:22
-
Demi Gabriel, MU Siap Kalahkan Tawaran City
Liga Inggris 24 Juli 2016, 16:51
LATEST UPDATE
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Serie A 2025/2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 06:16
-
Rapor Pemain Juventus Saat Gilas Sassuolo: Penebusan Jonathan David
Liga Italia 7 Januari 2026, 05:37
-
Man of the Match Sassuolo vs Juventus: Jonathan David
Liga Italia 7 Januari 2026, 05:16
-
Hasil Sassuolo vs Juventus: Jay Idzes Tak Berkutik, Bianconeri Menang Besar
Liga Italia 7 Januari 2026, 04:49
-
Hasil Lecce vs Roma: I Giallorossi Sukses Curi 3 Poin di Via del Mare
Liga Italia 7 Januari 2026, 03:57
-
Prediksi Burnley vs Man United 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 03:15
-
Prediksi Parma vs Inter 8 Januari 2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 02:45
-
Prediksi Man City vs Brighton 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 02:30
-
Prediksi Fulham vs Chelsea 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 02:30
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 02:05
-
Prediksi Barcelona vs Athletic Club 8 Januari 2026
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 02:00
-
Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV dan Vidio, 7-9 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 01:21
-
Prediksi Napoli vs Verona 8 Januari 2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 00:30
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40


























KOMENTAR