Pellegrini akan pergi dari City ketika musim berakhir pekan ini dan ia bakal digantikan oleh Josep Guardiola.
Bos asal Chile menjalani musim pamungkas yang sulit di City dan laga perpisahannya pekan lalu hanya disaksikan oleh sedikit suporter tuan rumah, yang memutuskan untuk langsung pulang usai tim hanya bermain imbang 2-2 melawan Arsenal.
Namun disebutkan bahwa Pellegrini masih berniat melanjutkan karir di Inggris.
Ia diklaim sadar dengan keraguan mengenai masa depan Roberto Martinez di Everton dan sudah mengatakan pada sosok terdekatnya bahwa ia tertarik untuk menggantikan pria Spanyol, andai yang bersangkutan dipecat atau mundur.
Everton sendiri dianggap oleh Pellegrini sebagai klub yang punya potensi besar, dan bisa menjadi tim seperti Malaga atau Villarreal, yang pernah ia tangani di La Liga. [initial]
Baca Juga:
- De Gea Hampir Jadi Korban Lemparan Botol di West Ham
- Tak Tahan Jadi Korban Rasisme, Cuadrado Akan Tinggalkan Juve
- Iheanacho Senang Dibandingkan dengan Rashford
- Suarez: Tevez Inspirasi Saya Datang ke Liverpool
- Guardiola Inginkan Kiper Sociedad di City
- Sulit Diatur, Ben Arfa Takkan ke Barcelona
- Van Gaal: MU Masih Bisa ke Liga Champions
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Cedera Lutut, Welbeck Dipastikan Absen Sembilan Bulan
Liga Inggris 11 Mei 2016, 23:34 -
City Saingi Chelsea untuk Handanovic
Liga Inggris 11 Mei 2016, 15:03 -
Arsenal dan Man City Bersaing Dapatkan James Rodriguez
Liga Inggris 11 Mei 2016, 15:00 -
Benteng Mahal: Bek Dengan Bayaran Tertinggi di Premier League
Editorial 11 Mei 2016, 12:20 -
Pellegrini Pertimbangkan Tangani Everton
Liga Inggris 11 Mei 2016, 10:42
LATEST UPDATE
-
Membership Eksklusif Beauty & Wellness Hadir Lagi di FimelaXclusive Batch 3!
Lain Lain 3 Oktober 2025, 20:02 -
Eliano Reijnders Optimistis Timnas Indonesia Bisa Tembus Piala Dunia 2026
Tim Nasional 3 Oktober 2025, 18:39 -
Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV, MOJI, dan Vidio, 4-5 Oktober 2025
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 17:47 -
Hansi Flick Dorong Barcelona Rekrut Bintang Bayern Sebelum Liverpool
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 17:32 -
Dilema Kiper Inter Milan: Dua dari Tiga Penjaga Gawang Kontraknya Segera Berakhir
Liga Italia 3 Oktober 2025, 17:09 -
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 17:03
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR