Bola.net - - Kapten Chelsea, Gary Cahill mengatakan bahwa kekalahan atas Crystal Palace sangat mengecewakan dan menegaskan statistik tak penting pada pertandingan seperti ini.
Sebagaimana diketahui, Chelsea kalah secara mengejutkan saat melawan Crystal Palace di Stamford Bridge, Sabtu (1/4) malam. Sempat unggul lebih dahulu lewat gol Cesc Fabregas pada menit kelima, The Blues justru kebobolan dua gol balasan dengan cepat.
Pada menit kesembilan, Palace mampu menyamakan kedudukan lewat aksi dari Wilfried Zaha sebelum dua menit kemudian kebobolan lewat gol Christian Benteke.
Usai pertandingan, Cahill mengatakan bahwa statistik yang terpampang pada pertandingan tersebut sama sekali tak penting karena yang paling penting adalah gol dan menang.
"Kami kecewa karena kami memiliki kesempatan untuk meraih tiga poin. Mereka membuat ini sulit," ujarnya.
"Saya benci statistik penguasaan bola. Ini tentang menempatkan bola dalam gawang. Kami harus kembali bersatu. Ini sedikit kemunduran tapi kami perlu fokus ke laga selanjutnya. Kami perlu untuk tetap tenang dan pergi lagi," sambungnya.
"Masih ada jarak. Ini memberikan penekanan pada pertandingan selanjutnya melawan Manchester City. Ini menambah sedikit beban tapi para pemain meresponnya," tandasnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Soal Rumor Transfer ke Madrid, Hazard Merasa Disudutkan
Bolatainment 2 April 2017, 21:35
-
Conte: Kekalahan Ini Membuat Perburuan Gelar Juara Lebih Menarik
Liga Inggris 2 April 2017, 10:53
-
Chelsea Tak Dapat Penalti, Conte Terima Keputusan Wasit
Liga Inggris 2 April 2017, 05:20
-
Sebelum Chelsea, Damien Duff Akui Nyaris Gabung Man United
Liga Inggris 2 April 2017, 05:00
-
Conte: Chelsea Pantas Hasil Imbang
Liga Inggris 2 April 2017, 04:00
LATEST UPDATE
-
Prediksi Man City vs Exeter City 10 Januari 2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 22:00
-
Transformasi Sisi Kanan Real Madrid: Valverde dan Rodrygo Menggila!
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 21:56
-
Man United Cari Manajer Baru, Nama Eddie Howe Terus Disebut-sebut
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:58
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 19:39
-
Melihat Arsenal Frustrasi Ditahan Liverpool, Bukti Alotnya Perburuan Gelar!
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:31
-
Viktor Gyokeres Justru Jadi Tanda Tanya di Lini Depan Arsenal
Liga Inggris 9 Januari 2026, 18:57
-
2 Hal yang Bikin Milan Kehilangan Poin Lawan Genoa: Blunder dan Kurang Sabar
Liga Italia 9 Januari 2026, 18:15
-
FIFA Gandeng TikTok, Konten Live Piala Dunia 2026 Hadir dan Bisa Diakses Langsung
Piala Dunia 9 Januari 2026, 17:58
-
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 9 Januari 2026, 17:55
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52

























KOMENTAR