Bola.net - - Manajer Manchester City, Pep Guardiola memiliki harapan agar bintang timnya, Raheem Sterling memperpanjang kontrak bersama klub yang sudah dibelanya sejak 2015 tersebut.
Sterling merupakan salah satu pemain City yang konsisten tampil impresif musim ini. Penampilannya membuat The Citizens kokoh di puncak klasemen Premier League dan sedikit lagi memastikan gelar juara.
Meski masih menyisakan dua tahun dalam kontraknya, tapi kabarnya pihak klub berencana memberikan proposal perpanjangan kontrak sebagai bentuk penghargaan, sama seperti yang didapat Kevin De Bruyne, David Silva, Fernandinho hingga Nicolas Otamendi.
"Dalam hal kontrak saya bukanlah orangnya (yang tepat untuk diajak bicara. Txiki (Begiristain) lah yang membicarakan hal tersebut," ujar Pep seperti dikutip Soccerway.
"Tak diragukan, sangat penting (bagi City untuk mempertahankan Sterling). Namun kesepakatan tetaplah kesepakatan. Agen, seluk-beluk, mungkin klub lain yang tertarik padanya," tambahnya.
"Jadi semua kemungkinan bisa terjadi tapi ia tahu betapa pentingnya dia bagi kami," tandasnya.
Pep Guardiola
City akan melakoni laga tandang ke markas Everton dalam lanjutan Premier League pekan ke-32 pada Sabtu (31/3) ini.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Melawat ke Markas Everton, Man City Minus Stones
Liga Inggris 30 Maret 2018, 23:23
-
Pep Gembira Jesus Cetak Gol Bersama Brasil
Liga Inggris 30 Maret 2018, 21:50
-
Pep Harap Sterling Perpanjang Kontrak di Man City
Liga Inggris 30 Maret 2018, 21:35
-
Manchester City Akan Kejar Tanda Tangan Isco Lagi
Liga Inggris 30 Maret 2018, 14:42
-
Incaran MU dan City Ini Diklaim Ingin Pindah ke Premier League
Liga Inggris 30 Maret 2018, 11:44
LATEST UPDATE
-
Evaluasi Timnas Indonesia U-22 jelang SEA Games 2025: Progres Terlihat, PR Masih Ada
Tim Nasional 19 November 2025, 04:25
-
Imbang 2-2 Lawan Mali, Ini 3 Pemain Timnas Indonesia U-22 yang Layak Dapat Apresiasi
Tim Nasional 19 November 2025, 04:00
-
Kabar Buruk untuk Arsenal, Pemulihan Kai Havertz Alami Kemunduran
Liga Inggris 19 November 2025, 02:20
-
Arsenal Buka Peluang Lepas 4 Pemain di Bursa Transfer Januari, Siapa Saja?
Liga Inggris 19 November 2025, 00:56
-
Manchester United Bisa Jual Marcus Rashford dan Kobbie Mainoo untuk Patuhi PSR
Liga Inggris 19 November 2025, 00:30
-
3 Opsi Pengganti Mohamed Salah di Liverpool, Termasuk Pemain dari Klub Rival
Liga Inggris 19 November 2025, 00:00
-
Lupakan Ronaldo, Bruno Fernandes Buktikan Jadi Pemain Paling Penting di Timnas Portugal
Piala Dunia 18 November 2025, 23:41
-
Analisis Calon Pengganti Robert Lewandowski: Menimbang 4 Kandidat Ideal untuk Barcelona
Liga Spanyol 18 November 2025, 23:22
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55




















KOMENTAR