Bola.net - - Nemanja Matic mengaku dirinya amat terpukau dengan performa apik yang ditunjukkan oleh rekans setim anyarnya di Manchester United, Alexis Sanchez.
Sejak dihadirkan dari Arsenal di bursa musim dingin, Sanchez sudah tampil tiga kali untuk MU. Ia bermain sekali di Piala FA dan dua kali di Premier League.
Pekan lalu, Sanchez mencetak gol perdananya untuk United ketika mereka menang 2-0 atas Huddersfield Town. Matic pun menyatakan ia amat kagum dengan pergerakan eks penggawa Barcelona.
Nemanja Matic
"Alexis Sanchez bermain amat bagus dan dia akan menjadi pemain yang sangat penting untuk kami dengan kualitasnya," tutur Matic menurut Metro.
"Dia sangat bagus ketika menguasai bola dan dia juga amat bagus ketika membantu timnya bertahan."
United kini masih duduk di posisi runner-up klasemen sementara Premier League. Mereka tertinggal 13 angka dari Manchester City, yang pekan lalu hanya bisa bermain imbang 1-1 melawan Burnley.
Berikutnya tim asuhan Jose Mourinho akan bertandang ke St James Park untuk menghadapi Newcastle.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Sanchez Sering Dilanggar, Ini Kesimpulan Yang Didapat Redknapp
Liga Inggris 6 Februari 2018, 22:59
-
Menurut Redknapp, Tendangan Merupakan Satu-satunya Cara Stop Sanchez
Liga Inggris 6 Februari 2018, 22:21
-
Mata Puji Performa Komplit MU Lawan Huddersfield
Liga Inggris 6 Februari 2018, 19:54
-
Rooney Nilai Sanchez Sempurna untuk Manchester United
Liga Inggris 6 Februari 2018, 14:10
-
Editorial 6 Februari 2018, 13:47

LATEST UPDATE
-
BRI Super League: Persib Bandung Kehilangan Adam Alis karena Cedera Kaki
Bola Indonesia 18 November 2025, 04:37
-
Derby della Madonnina: Mentalitas dan Kualitas Modric, Faktor Pembeda bagi AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 00:02
-
Juventus cuma Punya 1 Gelandang Top: Analisis, Masalah Struktural, Agenda Transfer
Liga Italia 17 November 2025, 23:14
-
Juventus Butuh Regista: Tuntutan Spalletti yang Tak Bisa Ditawar
Liga Italia 17 November 2025, 23:03
-
Mesin Gol Belum Berkarat: Lewandowski Bukan Cadangan, Barcelona Masih Membutuhkannya!
Liga Spanyol 17 November 2025, 22:46
-
Real Madrid Siap Ambil Risiko? Xabi Alonso Pertimbangkan Transfer Striker West Ham
Liga Spanyol 17 November 2025, 21:07
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55


























KOMENTAR