Keane melihat betapa buruk pertahanan MU ketika takluk dari PSV Eindhoven 2-1 kemarin (16/9). Pada laga tersebut, Chris Smalling yang diturunkan bersama Daley Blind dipandang tak bisa membuktikan dapat menjaga tembok pertahanan United.
"Uang yang diinvestasikan United untuk membeli penyerang dan gelandang cukup bagus, tapi mereka mengalami masalah di barisan belakang. Yang pasti MU harus membeli satu atau mungkin dua pemain belakang," ucap Keane sebagaimana dilansir Independent.
"Saya tidak yakin dengan Blind dan Smalling, atau bahkan Jones sebagai sisi pertahanan, khususnya di Liga Champions saat melawan tim yang lebih besar," paparnya.
Mengenai kekalahan dari PSV, Keane mengaku sangat kecewa. MU dinilai memiliki banyak kesempatan namun mereka tak mampu memaksimalkan. [initial]
Sudah Baca Ini?
- Dinilai Rendahkan Messi, CEO West Ham Dihujat Fans Sendiri
- Pernah Patah Kaki Juga, Ini Saran Carragher Untuk Shaw
- Juan Mata Yakin Memphis Depay Akan Bersinar di MU
- Schneiderlin: Tugas Saya Melindungi Para Defender
- Jatah Peserta Liga Champions dari Inggris Terancam Disunat
- Inilah Target yang Harus Dicapai Van Gaal di Liga Champions
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Phillip Cocu Dampingi Moreno Jenguk Luke Saw
Liga Champions 18 September 2015, 23:26
-
Lawan Southampton, Wayne Rooney Sudah Bisa Diturunkan
Liga Inggris 18 September 2015, 23:01
-
Selain Fisik, Van Gaal Sebut Shaw Akan Hadapi Masalah Mental
Liga Inggris 18 September 2015, 22:53
-
Setelah The Man from U.N.C.L.E, Beckham Bintangi Film Lagi
Bolatainment 18 September 2015, 21:42
-
Martial Tawarkan Sesuatu yang Tak Dimiliki Rooney dan Fellaini
Liga Inggris 18 September 2015, 19:31
LATEST UPDATE
-
Prediksi Milan vs Genoa 9 Januari 2026
Liga Italia 8 Januari 2026, 02:45
-
Prediksi Atletico Madrid vs Real Madrid 9 Januari 2026
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 02:00
-
Tempat Menonton Man City vs Brighton: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 01:09
-
Prediksi PSG vs Marseille 9 Januari 2026
Liga Eropa Lain 8 Januari 2026, 01:00
-
Tempat Menonton Fulham vs Chelsea: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 00:35
-
BRI Super League: Persebaya Menggebrak dengan Pelatih dan 2 Pemain Asing Baru
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 21:57
-
Rodrygo Naik Level: Dari Cadangan Jadi Andalan Baru Real Madrid
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 21:34
-
AC Milan Pilih Jadi Penonton Persaingan Scudetto Serie A 2025/2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 20:48
-
Tiket Early Bird KLBB 2026 Ludes Secepat Kilat, Habis Tak Sampai Satu Jam
Lain Lain 7 Januari 2026, 20:38
-
Live Streaming Parma vs Inter - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 7 Januari 2026, 19:45
-
Ole Gunnar Solskjaer Muncul di Cheshire, Segera Kembali ke Manchester United?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 19:42
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR