Balotelli belakangan ini ramai dikabarkan akan kembali merumput di Serie A, dan ia disebut tengah masuk dalam incaran dua klub promosi, Pescara dan Crotone.
Namun belum lama ini Sebastiani mengatakan pada Sportsmole: "Balotelli? Ia adalah pemain hebat yang tidak akan bermain di Pescara atau Crotone."
"Kami harus bekerja dalam bujet tertentu untuk menemukan pemain yang sesuai dengan profil kami."
"Mereka adalah pemain yang ingin kami datangkan ke Pescara."
Balotelli saat ini tengah berstatus sebagai pemain Liverpool. Namun manajer Jurgen Klopp sudah menegaskan bahwa yang bersangkutan tidak masuk dalam rencananya musim depan dan sudah memintanya untuk pergi dari Anfield di musim panas. [initial]
(sm/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Klavan Tak Puas Dengan Performanya Kontra Roma
Liga Inggris 2 Agustus 2016, 22:27 -
Dibantu Lovren, Klavan Bisa Adaptasi Dengan Lancar di Liverpool
Liga Inggris 2 Agustus 2016, 22:02 -
Usai Lawan Roma, Ojo Berharap Bisa Main Lawan Barcelona
Liga Inggris 2 Agustus 2016, 21:42 -
Vidic: Saya Hampir Gabung Liverpool
Liga Inggris 2 Agustus 2016, 21:39 -
Liverpool Ditekuk Roma, Ojo Tak Terlalu Kecewa
Liga Inggris 2 Agustus 2016, 21:20
LATEST UPDATE
-
Hasil Latihan Moto2 Mandalika 2025: Manuel Gonzalez Tercepat, Asapi Daniel Holgado
Otomotif 3 Oktober 2025, 13:54 -
Manchester United Diminta Mainkan Mbeumo di Depan Demi Kembalikan Performa Bruno
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 13:42 -
Di-Backing Sir Jim Ratcliffe, Ruben Amorim Belum akan Dipecat MU!
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 13:39 -
Manchester United Boleh Kok Angkut Adam Wharton, Tapi....
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 13:22 -
Prediksi Real Madrid vs Villarreal 5 Oktober 2025
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 13:14 -
Haram Hukumnya Sunderland Remehkan MU: Mereka Tim yang Berbahaya!
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 13:02 -
Hasil Latihan Moto3 Mandalika 2025: Angel Piqueras Ungguli Maximo Quiles
Otomotif 3 Oktober 2025, 13:01 -
Keran Gol Viktor Gyokeres Seret, Mikel Arteta Woles Aja!
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 12:46
LATEST EDITORIAL
-
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29 -
5 Top Skor Sepanjang Masa Liga Champions, Mbappe Mulai Mendekat
Editorial 2 Oktober 2025, 13:55
KOMENTAR